Sunscreen Skin Aqua ini memiliki kandungan meliputi kolagen, vitamin B5, vitamin E, serta improved hyaluronic acid.
Skin Aqua UV Whitening Milk Aging Skin SPF 50 PA++++ bekerja efektif melembapkan dan menghaluskan kulit wajah secara menyeluruh.
Lalu dengan SPF 50 dan PA++++, kulit dapat terlindungi maksimal dari efek buruk sinar UVA, UVB, hingga blue light.
Formulanya bebas pewangi dan pewarna, aman digunakan oleh semua jenis kulit, teksturnya ringan dan tidak meninggalkan white cast\.
3. Wardah UV Shield Air Smooth Sunscreen Serum SPF 50 PA+++
Harga di Shopee mulai: Rp47.200
Salah satu produk dari brand lokal ini juga termasuk rekomendasi sunscreen dengan tone up yang ampuh mencerahkan wajah.
Diformulasi dengan SkinBoost DNA, Wardah UV Shield Air Smooth Sunscreen Serum SPF 50 PA+++ memberi perlindungan hingga ke level sel kulit.
Sunscreen ini juga dilengkapi bahan aktif yang mampu merawat kulit berjerawat sekaligus membantu mencerahkan wajah.
Formulanya lembut dan mudah menyerap. Kulit juga terasa lebih halus, tidak kusam, dan terlihat segar setelah pemakaiaan.
Baca Juga: Sunscreen Azarine untuk Umur Berapa? Intip Rekomendasi Produknya Mulai Rp30 Ribuan
Lebih lanjut, selain proteksi dari sinar UV, sunscreen Wardah ini juga membantu menyeimbangkan produksi minyak di kulit wajah.
4. Azarine City Defense Aqua Essence Sun Shield Serum SPF50 PA++++
Harga di Shopee mulai: Rp63.450
Azarine juga masuk dalam rekomendasi sunscreen dengan tone up berkat manfaat proteksi dan pencerah kulitnya.
Sunscreen ini sangat ringan dan nyaman dipakai sehari-hari tanpa white cast. Teksturnya juga mudah meresap dan tidak lengket.
Kandungan antioksidan tinggi membantu menutrisi sekaligus memperkuat skin barrier. Hasil akhirnya natural dan bebas kilap.
Selain itu, sunscreen Azarine ini memiliki formula yang cocok untuk berbagai jenis kulit dan aman untuk pemakaian jangka panjang.
Berita Terkait
-
Sunscreen Azarine untuk Umur Berapa? Intip Rekomendasi Produknya Mulai Rp30 Ribuan
-
5 Sunscreen untuk Mengatasi Flek Hitam Membandel di Wajah, Harga Mulai Rp30 Ribuan
-
5 Rekomendasi Sunscreen untuk Memperbaiki Skin Barrier, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
6 Rekomendasi Sunscreen yang Tidak Perih di Mata: Tekstur Ringan, Harga Mulai Rp30 Ribuan
-
5 Rekomendasi Sunscreen Niacinamide Murah, Ampuh Mencerahkan Wajah
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Jelang Ramadan 2026, Ini 6 Tren Modest Fashion versi Jenama Lokal di Bazar
-
5 RoadBike Murah Keren Mulai 1 Jutaan, Solusi Anti Stres Tanpa Bikin Kere
-
5 Merek Gula Rendah Kalori Murah untuk Diabetes dan Diet, Bisa Ditemukan di Supermarket
-
5 Sunscreen Broad Spectrum untuk Cegah Kerutan dan Flek Hitam, Mulai dari Rp30 Ribuan
-
Review dan Harga Face Wash Sombong 5-in-1, Sabun Cuci Muka Milik Denny Sumargo
-
Ucapan Selamat Hari Gizi Nasional untuk Kolega, Formal dan Informal
-
6 Produk GEUT Milik dr Tompi untuk Atasi Melasma, Mulai dari Rp100 Ribuan
-
7 Sunscreen Korea Untuk Hilangkan Flek Hitam dan Garis Penuaan
-
Primer Dulu atau Sunscreen Dulu? Ini Panduan Lengkapnya
-
5 Rekomendasi Moisturizer Hada Labo Sesuai Jenis Kulit, Kamu yang Mana?