Serum satu ini diklaim cocok untuk semua jenis kulit. Bahkan, buat tipe kulit sensitif sekalipun. Harga Trueve Luminous Dark Spot Brightening sekitar Rp157.000.
4. L’Oréal Paris Glycolic Bright 8% [Melasyl + Glycolic + Niacinamide] Serum
Selanjutnya ada serum dari L’Oréal Paris yang menjadi rekomendasi serum untuk menghilangkan flek hitam umur 40 tahun ke atas. Serum dari L'Oréal ini memiliki formula 8% melasyl, glycolic, niacinamide yang ampuh untuk menyamarkan 77% noda hitam serta bekas jerawat membandel.
Kamu dapat menggunakan produk ini sebanyak 2 kali sehari di pagi dan malam hari. Jangan sampai kelupaan untuk mengaplikasikan sunscreen yang mengandung SPF minimal 30.
Formulanya sangat ringan dan tidak lengket, sehingga memberi rasa nyaman saat digunakan. Harga L’Oréal Paris Glycolic Bright 8% [Melasyl + Glycolic + Niacinamide] Serum mulai Rp60.000.
5. Lacoco Dark Spot Essence
Serum untuk menghilangkan flek hitam umur 40 tahun ke atas berikutnya ada Lacoco Dark Spot Essence. Serum anti aging satu ini dilengkapi dengan kandungan buah mulberry serta licorice yang kaya akan antioksidan.
Formulasinya juga dirancang khusus untuk mencerahkan wajah, mengangkat sel kulit mati, serta menghilangkan flek hitam yang membandel.
Dilengkapi dengan kandungan ekstrak wortel yang tinggj vitamin A, vitamin E, karbohidrat, serta protein di dalamnya bermanfaat sebagai pelembab kulit. Harga Lacoco Dark Spot Essence sekitar Rp140.000.
6. Viva Vitamin C Collagen Serum with Triple Brightening Power
Viva Vitamin C Collagen Serum with Triple Brightening Power adalah produk lokal yang mengandung vitamin C 2 kali lebih banyak untuk mencerahkan kulit. Serum ini juga diperkaya dengan 2% niacinamide yang bisa membantu menyamarkan noda hitam di wajah.
Produk yang direkomendasikan untuk usia 40 ke atas ini juga dilengkapi dengan kandungan collagen, red algae, serta sodium hyaluronate.
Baca Juga: 8 Sunscreen Lokal Terbaik untuk Menyamarkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
Formula di dalamnya juga mampu membuat wajah glowing, cerah, dan lembap alami. Harga Viva Vitamin C Collagen Serum with Triple Brightening Power sangat terjangkau yaitu Rp24.000.
7. Implora Midnight Serum
Masih dari produk lokal, Implora Midnight Serum menjadi produk yang direkomendasikan untuk Anda yang memiliki kulit kombinasi dan ingin mencerahkan wajah. Formulanya diperkaya dengan galactomyces yang mampu mencerahkan lebih cepatm
Selain itu, serum dari Implora ini juga dikombinasikan dengan Hamamelis virginiana untuk mengontrol minyak berlebih di wajah.
Formula di dalamnya juga bermanfaat untuk menyamarkan bekas jerawat dan flek hitam. Produk serum yang cocok untuk usia 40 tahun ke atas ini dibanderol Rp19.119.
Setelah mengetahui rekomendasi serum untuk usia 40 tahun ke atas, ampuh atasi flek hitam, di harapkan Anda bisa memilih produk yang tepat. Anda juga bisa menyesuaikan budget sebelum membeli serum untuk flek hitam.
Kontributor : Putri Ayu Nanda Sari
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
Terkini
-
5 Rekomendasi Vitamin Terbaik saat Flu untuk Jaga Imun Orang Dewasa
-
7 Rekomendasi Krim Malam Untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun ke Atas
-
Berapa Gaji Noe Letto yang Baru Dilantik Jadi Tenaga Ahli DPN? Segini Kisarannya
-
5 Sunscreen Serum SPF 50 untuk Usia Matang, Bye-bye Kusam dan Flek Hitam
-
Rekam Jejak Noe Letto dan Frank Hutapea yang Jadi Tenaga Ahli Dewan Pertahanan Nasional
-
5 Setrika Anti Lengket Terbaik 2026 untuk Pakaian Setengah Kering saat Musim Hujan
-
Silsilah Noe Letto, Putra Cak Nun Dilantik Jadi Tenaga Ahli Dewan Pertahanan Nasional
-
3 Bedak Sariayu untuk Usia 50 Tahun, Bisa Samarkan Garis Halus dan Kerutan
-
Gaya Hidup Sibuk Bikin Bersih-Bersih Rumah Tertunda, Cara Ini Jadi Jalan Keluar
-
5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan