- Beauty Charm menawarkan produk perawatan kulit dasar kemasan saset, cocok untuk pemula dan praktis untuk bepergian.
- Tiga produk utama mencakup pembersih wajah mengandung multivitamin, pelembap pencerah, dan tabir surya SPF 30 PA+++.
- Paket lengkap tiga produk basic skincare Beauty Charm ini dapat dibeli seharga total Rp 45 ribu di Indomaret.
Suara.com - Sekarang ini banyak produk perawatan kulit dasar alias basic skincare dengan berbagai merek dan harga lebih terjangkau, tetapi cukup membuat kulit sehat dan glowing.
Salah satunya, basic skincare dari Beauty Charm yang tersedia dalam bentuk saset sehingga cocok bagi pemula sedang mencoba produk perawatan kulit yang cocok.
Selain itu, basic skincare kemasan saset dari Beauty Charm yang dijual senilai Rp 15 ribu ini bisa jadi pilihan tepat ketika travelling atau berpergian.
Berikut ini, 3 produk basic skincare dari Beauty Charm kemasan saset yang bisa dibeli di Indomaret.
1. Beauty Charm C-Clear Facial Wash
Langkah pertama dan paling krusial dalam skincare adalah membersihkan wajah.
Dengan modal Rp15 ribu, Anda bisa mendapatkan sabun pembersih wajah yang tak hanya mengangkat kotoran, tapi juga diklaim mampu mencerahkan kulit secara merata.
Beauty Charm C-Clear Facial Wash ini diformulasikan dengan multivitamin yang menutrisi kulit saat dibersihkan.
Adapun kandungan di dalamnya adalah Vitamin C, Vitamin E, dan Vitamin B3.
Baca Juga: 5 Mobil Listrik Mirip Mini Cooper untuk Wanita, Cek Kelebihan dan Harganya
Kombinasi ini sangat pas untuk menjaga kelembapan kulit agar tidak kering ketarik setelah cuci muka, sekaligus membuat wajah tampak lebih sehat dan segar.
2. Beauty Charm Glow Booster Moisturizer
Setelah wajah bersih, Anda harus merawat kulit menggunakan pelembap atau moisturizer.
Beauty Charm Glow Booster Moisturizer kemasan saset ini hadir untuk membantu mencerahkan sekaligus melembapkan wajah.
Rutin mengaplikasikan produk ini diklaim bisa membantu Anda mendapatkan kulit yang lebih cerah bercahaya.
Teksturnya yang ringan dalam kemasan saset membuatnya sangat praktis dibawa ke mana saja tanpa takut tumpah di dalam tas.
Berita Terkait
-
Indomaret Jual Bedak Apa Saja? Ini 5 Rekomendasi yang Murah dan Bagus
-
4 Serum Symwhite 377 untuk Auto Wajah Cerah Bebas Kusam dan Hiperpigmentasi
-
5 Rekomendasi Krim Kolagen di Indomaret untuk Atasi Kerutan Usia 50 Tahun
-
5 Parfum Aroma Cokelat di Indomaret yang Wangi dan Terjangkau
-
Kulit Sensitif dan Berjerawat? 4 Phycisal Sunscreen SPF 30 Anti-Whitecast
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
7 Rekam Jejak Dr Tyler Bigenho, Suami Aurelie Moeremans Ternyata Dokter Spesialis 'Kretek'
-
7 Sunscreen Tone Up di Indomaret untuk Cerahkan Wajah, Mulai Rp17 Ribuan
-
5 Cat Rambut yang Ampuh Tutupi Uban di Alfamart, Harga Mulai Rp14 Ribuan
-
5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
-
5 Merek Vitamin B Complex Terbaik untuk Jaga Energi dan Saraf Usia 45 ke Atas
-
5 Fakta Keluarga Manohara Odelia Pinot, yang Kini Putus Hubungan dengan Sang Ibunda
-
5 Toner Centella Asiatica Murah Alternatif SKIN1004, Hilangkan Chicken Skin dan Tenangkan Kulit
-
Timothy Ronald Kupas Cara Raditya Dika Mengelola Investasi demi Kebebasan Finansial
-
6 Lipstik Matte yang Minim Transfer dan Ringan di Bibir, Murah Mulai Rp20 Ribuan
-
5 Rekomendasi Dehumidifier untuk Serap Kelembapan, Harga di Bawah Rp1 Juta