Suara.com - Maria-Louise asal Tiverton, Inggris, mengaku baru berhasil melepas mahkota keperawanannya setelah umurnya sudah pantas menjadi nenek-nenek pada 51 tahun.
Maria sebetulnya sudah dua kali menikah, tapi sayangnya tidak pernah sekalipun berhubungan intim dengan suaminya.
Pada pernikahan yang pertama, dia menikah dengan seorang lelaki yang lebih tua 12 tahun. Sepanjang pernikahannya itu dia tidak pernah berhubungan intim.
Niat awalnya sih baik saat mereka berjanji tidak akan berhubungan intim sampai mereka menikah, tapi nyatanya kebiasaan itu malah keterusan sampai setelah mereka menikah.
Suami pertamanya John yang seorang Katolik fanatik menyampaikan kalau dia mempercayai sex hanya untuk melanjutkan keturunan. Sialnya, John tak mau punya anak yang berujung pernikahan tanpa sex dan akhirnya bercerai.
Pada 1982 dia menikah lagi dengan Carol, bekas atasannya di sebuah toko.
Lagi-lagi Carol bertaut jauh umurnya dengan Maria yang waktu itu masih 38 tahun, sementara Carol 60 tahun.
Carol sempat menjalani operasi jantung dan mereka berdua sempat pindah ke Prancis, tapi tetap tidak pernah berhubungan intim, sampai akhirnya mereka mengakhiri pernikahan yang kedua pada 2008.
Baru pada tahun itulah kahirnya Maria berhasil berhubungan intim dengan seorang lelaki bernama Tim, setelah dirayu dengan makan malam dan berpacaran selama dua bulan.
Maria sempat ragu saat pertama ‘tidur’ dengan Tim dan mengaku kalau dirinya masih perawan.
Tapi pengakuan Maria justru membuat keduanya berhubungan dengan menggebu di semua tempat. Dan sampai sekarang Maria masih hidup bahagia bersama Tim. (News.com.au)
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Kondisi Terkini Pelaku Ledakan SMAN 72 Jakarta: Masih Lemas, Polisi Tunggu Lampu Hijau Dokter
-
Duka Longsor Cilacap: 16 Nyawa Melayang, BNPB Akui Peringatan Dini Bencana Masih Rapuh
-
Misteri Kematian Brigadir Esco: Istri Jadi Tersangka, Benarkah Ada Perwira 'W' Terlibat?
-
Semangat Hari Pahlawan, PLN Hadirkan Cahaya Bagi Masyarakat di Konawe Sulawesi Tenggara
-
Diduga Rusak Segel KPK, 3 Pramusaji Rumah Dinas Gubernur Riau Diperiksa
-
Stafsus BGN Tak Khawatir Anaknya Keracunan karena Ikut Dapat MBG: Alhamdulillah Aman
-
Heboh Tuduhan Ijazah Palsu Hakim MK Arsul Sani, MKD DPR Disebut Bakal Turun Tangan
-
Pemkab Jember Kebut Perbaikan Jalan di Ratusan Titik, Target Rampung Akhir 2025
-
Kejagung Geledah Sejumlah Rumah Petinggi Ditjen Pajak, Usut Dugaan Suap Tax Amnesty
-
Kepala BGN Soal Pernyataan Waka DPR: Program MBG Haram Tanpa Tenaga Paham Gizi