Suara.com - Paus Fransiskus dijadwalkan melakukan kunjungan ke Filipina 17 Januari 2015 mendatang. Untuk mengamankan kedatangan pemimpin tertinggi umat katolik itu, kepolisian mengerahkan sedikitnya 7.000 personel.
Hal tersebut seperti yang disampaikan kepala kepolisian regional Filipina Asher Dolina. Pihaknya, kata dia, akan mulai melakukan pengamanan dan penyisiran sejumlah kawasan sejak 11 Januari.
Ditambahkan Dolina, dari seluruh anggotanya yang dikerakan, 5000 personel berasal dari beberapa kesatuan seperti Bicol, Visayas Selatan, Visayas Pusat dan Caraga. Sementara 2000 lainnya didatangkan dari markas kepolisian daerah setempat serta Polisi Nasional.
"Kami sudah meminta bantuan markas polisi nasional untuk menambah personel sebanyak 5.000 pasukan," kata Dolina.
Aparat akan ditempatkan di beberapa titik strategis seperti bandara Daniel Z Romualdez, termasuk ruas jalan sejauh 12 kilometer arah bandara.
Kepala Keamanan Masyarakat Filipina Alex Opiano mengatakan, Paus Fransiskus juga akan mendapat pengawalan ketat dari Pasukan Keamanan Presiden dan Pasukan khusus dari Swiss.
Dalam kunjungannya di Palo, Paus akan meresmikan Pope Francis Centre yang diperuntukkan bagi kaum miskin di area Istana Archbishop. Selain ke Katedral di Palo, Paus juga dijadwalkan makan siang bersama 30 korban selamat amukan angin taifun beberapa waktu lalu. (Asiaone)
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
OJK Pastikan Reformasi Pasar Modal Tetap Berjalan di Tengah Transisi Kepemimpinan
-
Pembangunan Huntara Terus Dikebut, 4.263 Unit Rampung di 3 Provinsi Terdampak Bencana
-
Prabowo Temui Sejumlah Tokoh yang Disebut Oposisi di Kertanegara, Bahas Korupsi hingga Oligarki
-
DLH DKI Pastikan RDF Plant Rorotan Beroperasi Aman, Keluhan Warga Jadi Bahan Evaluasi
-
Wamensos Agus Jabo Tekankan Adaptivitas Siswa Sekolah Rakyat Hadapi Perubahan Zaman
-
Belum Jadi Kader Resmi, Jokowi Disebut Sudah Ajak Relawannya untuk Masuk PSI
-
PDIP Sarankan Beberapa Langkah untuk Respons Merosotnya IHSG dan Mundurnya Pejabat BEI-OJK
-
Kunjungi SRMP 1 Deli Serdang, Gus Ipul Pastikan Sekolah Rakyat Ramah Disabilitas
-
Ahmad Muzani di Harlah NU: Bangsa Ini Berutang Jasa pada Kiai dan Santri
-
Sesuai Arahan Presiden, Gus Ipul Serahkan Santunan Ahli Waris Korban Banjir Deli Serdang