Suara.com - Leelah Alcorn, transgender asal Ohio, Amerika Serikat menyudahi hidupnya dengan cara tragis, Sabtu (28/12/2014) lalu. Alcorn menulis pesan terakhir lewat media sosial Tumblr sebelum akhirnya bunuh diri.
Pesan yang diberi judul "Catatan Bunuh Diri" itu diposting persis di hari kematiannya. Di situ, remaja 17 tahun itu mengaku merasa tak nyaman 'terjebak dalam tubuh lelaki' sejak usianya masih 14 tahun.
"Saat saya berumur 14 tahun, saya mempelajari apa makna transgender dan menangis karena bahagia. Setelah 10 tahun dalam keraguan, saya akhirnya mengerti siapa diri saya sebenarnya," tulis Alcorn.
Dilanjutkan Alcorn, setelah menyadari kelainan pada dirinya, dia kemudian menceritakan hal tersebut kepada ibundanya. Sayang, reaksi ibundanya di luar perkiraan.
"Saya kemudian mengatakan ini kepada ibu. Reaksinya sangat negatif. Dia bilang itu hanya sebuah fase, bahwa saya sebenarnya bukan perempuan. Tuhan tidak mungkin membuat kesalahan, saya lah yang bersalah," lanjut Alcorn.
Alcorn berharap bisa menjalani operasi berganti kelamin di ulang tahunnya ke-16. Namun, rencana itu ditolak orangtuanya.
"....(Penolakan) ini membuat saya sangat kecewa. Semakin lama menunggu, semakin lama kamu tersiksa. Saya putus asa karena harus menjadi lelaki sepanjang hidup saya," katanya lagi.
Di kalimat terakhir, Alcorn memberikan 'petuah' bagi para orangtua untuk tidak mengisolasi anak transgender seperti perlakukan orangtuanya terhadap dirinya.
"Jika Anda membaca tulisan ini, tolong jangan katakan hal ini kepada anak-anak Anda karena hanya akan menyakit perasaan Anak Anda....," tutupnya.
Kabar kematian Alcorn disampaikan orangtuanya lewat media sosial. Mereka mengatakan Alcorn tewas akibat menabrakan diri ke truk. (Metro)
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Warga Baduy Korban Begal Ditolak Rumah Sakit, Menko PMK Pratikno Turun Tangan
-
Kenaikan Tarif Transjakarta Masih Dikaji, Gubernur Pramono: Belum Tentu Naik
-
Gubernur Riau Abdul Wahid Minta 'Jatah Preman' ke Dinas PUPR Rp7 Miliar, KPK: Pakai Kode 7 Batang
-
Profil dan Pendidikan Rismon Sianipar yang Menduga Prabowo Tahu Ijazah Palsu Wapres Gibran
-
Pemprov Riau Diperingatkan KPK: Sudah 4 Gubernur Kena OTT! Ada Masalah Serius di PBJ?
-
Sidang Sengketa Tambang Nikel Halmahera Timur: Saksi Kunci Kembali Mangkir
-
ASN DKI Dapat Transportasi Umum Gratis, Gubernur Pramono: Tak Semua Gajinya Besar
-
Digelar Perdana Besok, Adam Damiri Siap Hadiri Sidang PK di PN Jakpus
-
Jakarta Utara Siaga Banjir Rob! Supermoon Ancam Pesisir November Ini
-
Ironi! Pejabat Riau Sampai Ngutang Bank Demi Setor 'Jatah Preman' ke Gubernur