Suara.com - Kelakuan Kyle Hargreaves, remaja 18 tahun, bersama kekasihnya ini sungguh keterlaluan. Mereka memukuli seorang paramedis, Michael Newman, yang hendak membawa kakek sakit jantung berusia 92 tahun dengan ambulans ke rumah sakit.
Insiden itu terjadi karena Kyle, dan kekasihnya --yang hendak berhubungan seks di belakang ambulans, merasa terganggu dengan kehadiran Michael.
Tanpa ragu, dia membogem mentah Michael, hingga babak belur di bagian wajah.
"Saya meninggalkan pintu belakang ambulans dengan pintu terbuka, agar mudah membawa pasien. Tapi, begitu kembali, saya melihat dia dan pacarnya tengah bercumbu di belakang ambulans," kata Michael, di persidangan, seperti dikutip dari laman metro.
"Mereka sudah siap berhubungan seks," lanjut Michael.
"Begitu ditegur, dia malah membentak saya. Kata dia "apa masalah Anda, saya cuma ingin berhubungan seks," ujar Michael menirukan ucapan Kyle.
Akibat perbuatan tersebut, Kyle dan kekasihnya telah dijembloskan ke dalam bui. Mereka tak akan menghirup udara bebas selama dua tahun delapan bulan.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
Terkini
-
Prabowo Duga Ada Kekuatan Asing Bayar Segelintir Orang untuk Mengejek
-
Bantah Tak Kooperatif, Legislator Bekasi Nyumarno Sambangi KPK: Undangan Tak Sampai ke Alamat KTP
-
Prabowo Janjikan Kampus Kedokteran Gratis
-
50 Medsos Lokal Ramaikan ISMN Yogyakarta Meetup 2026, Bahas Kolaborasi di Era Digital
-
Diduga Disambar Petir, Lantai 5 Tzu Chi School PIK Terbakar: Kerugian Ditaksir Rp200 Juta
-
Gus Ipul Berkelakar soal Khofifah: Tiga Kali Pilgub Lawannya Sama, Bergantian Jadi Mensos
-
Waspada Banjir di Puncak Musim Hujan, Ini 5 Hal Penting yang Wajib Disiapkan
-
Rismon Siap Buka-bukaan di Sidang KIP Besok: Sebut Ijazah Gibran Tak Penuhi Dua Syarat Krusial
-
Tepis Isu Perpecahan Kabinet, Prabowo: Jangan Percaya Analisis Orang Sok Pintar di Medsos!
-
Kisah Warga Cilandak Timur Hadapi Banjir di Balik Tanggul Anyar