Suara.com - Serikat Gerakan Buruh Nasional Indonesia yang tergabung dalam Komite Persatuan Rakyat Pimpinan Sultoni mengatakan besok Selasa (10/11/2015) buruh turun ke jalan untuk menolak kembali Peraturan Presiden No 78 Tahun 2015 Tentang Pengupahan.
" 10 sampai dengan12 kota di Indonesia besok akan turun kejalan untuk membatalkan PP Pengupahan," kata Sultoni saat Konferensi Pers Komite Persatuan Rakyat Batalkan PP Pengupahan, di gedung Lembaga Bantuan Hukum jalan Diponegoro, Jakarta Pusat, Senin (9/11/2015).
Sultoni mengabarkan, hari ini seluruh konfederasi buruh Indonesia akan menyiapkan aksi damai yang bertepatan pada hari Pahlawan Nasional besok.
"Kita sudah sampaikan di jejaring organisasi buruh Indonesia untuk besok turun aksi," kata Sultoni.
Sultoni menjelaskan, Komisi IX sudah mengeluarkan surat kepada Presiden Joko Widodo untuk mengukuhkan PP Pengupahan.
Menurut Sultoni, seharusnya komisi IX langsung saja membatalkan dan memberikan tekanan PP Pengupahan.
"Komisi IX setengah hati membatalkan PP Pengupahan," ungkap Sultoni.
Sultoni menuturkan, tidak ada unsur politik untuk mencabut PP Pengupahan, ini berkaitan dengan urusan perut buruh.
Sebelum PP Pengupahan dicabut buruh akan terus melakukan perlawanan agar pemerintah mencabut PP Pengupahan.
"Kaum buruh harus bisa demokrasi, perlawanan umum pada tanggal 10 November 2015 adalah perlawanan para pahwan buruh untuk menolak PP Pengupahan," ucap Sultoni (Muhamad Ridwan)
Berita Terkait
-
Presiden Prabowo Sudah Teken PP, Begini Formula Kenaikan Upah 2026 yang Akan Berlaku
-
Semangat Hari Pahlawan, PLN Hadirkan Cahaya Bagi Masyarakat di Konawe Sulawesi Tenggara
-
Soeharto Jadi Pahlawan Nasional? Dilema Moral di Balik Usulan 40 Nama Baru
-
Merayakan Semangat Pahlawan Lewat Langkah Kecil dan Gaya Hidup Sehat
-
Tonggak Baru Pendidikan Tinggi di Karawang: Dari Gedung Menjulang hingga Generasi Global
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Menuju JFSS 2026, Pemerintah dan Kadin Sepakat Ketahanan Pangan Jadi Prioritas Nasional
-
Aceh Tamiang Dapat 18 Rumah Rehabilitasi, Warga Bisa Tinggal Tenang
-
Usai di Komdigi, Massa Demo Datangi Polda Metro Jaya Minta Usut Kasus Mens Rea
-
Profil Gubernur Papua Tengah Meki Fritz Nawipa: dari Pilot ke Pemimpin Provinsi Baru
-
Catatan Kritis Gerakan Nurani Bangsa: Demokrasi Terancam, Negara Abai Lingkungan
-
Satgas Pemulihan Bencana Sumatra Gelar Rapat Perdana, Siapkan Rencana Aksi
-
Roy Suryo Kirim Pesan Menohok ke Eggi Sudjana, Pejuang atau Sudah Pecundang?
-
Saksi Ungkap Rekam Rapat Chromebook Diam-diam Karena Curiga Diarahkan ke Satu Merek
-
Banjir Jakarta Mulai Surut, BPBD Sebut Sisa Genangan di 3 RT
-
Petinggi PBNU Bantah Terima Aliran Dana Korupsi Haji Usai Diperiksa KPK