Suara.com - Lewis Hamilton membayar kegagalan finis di seri sebelumnya, Grand Prix Spanyol, dengan tampil di podium pertama pada seri keenam Formula 1 GP Monaco, Minggu (29/5/2016). Pebalap Mercedes itu finis di depan pemegang pole position pada balapan di sirkuit jalan raya Monte Karlo, Monako, ini, Daniel Ricciardo (Red Bull Racing).
Kemenangan ini jadi yang pertama bagi juara dunia F1 dua musim berturut-turut itu musim ini. Tak hanya itu, sukses tersebut juga jadi yang pertama lagi bagi Hamilton di Monako sejak terakhir mengukir hasil serupa delapan tahun silam.
Kemenangan di Monako membuatnya memangkas jarak poin dengan rekan setimnya, Nico Rosberg, yang masih memimpin sementara klasemen pebalap. Berikut hasil lengkap GP Monaco, klasemen pebalap, dan konstruktor.
Pos Pembalap Waktu Poin
1 Lewis Hamilton (Mercedes) 1:59:29,133 25
2 Daniel Ricciardo (Red Bull) +7,252 18
3 Sergio Perez (Force India) +13,825 15
4 Sebastian Vettel (Ferrari) +15.846 12
5 Fernando Alonso (McLaren) +85.076 10
6 Nico Hulkenberg (Force India) +92.999 8
7 Nico Rosberg (Mercedes) +93.290 6
8 Carlos Sainz (Toro Rosso) +1 Lap 4
9 Jenson Button (McLaren) +1 Lap 2
10 Felipe Massa (Williams) +1 Lap 1
11 Valtteri Bottas (Williams) +1 Lap 0
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Lapor ke Mana Pun Tak Direspons, Kisah Wanita Korban Eksibisionisme yang Ditolong Damkar Benhil
-
Brasil Minta Duit Miliaran Dolar Buat Jaga Hutan, tapi Izin Tambang Jalan Terus
-
Korupsi Tax Amnesty: Kejagung Sebut Periksa Sejumlah Nama Sebelum Pencekalan, Termasuk Bos Djarum?
-
Anggaran Bantuan Hukum Warga Miskin di Jember Mengalami Penurunan
-
Detik-detik Tembok Sekolah di Palmerah Roboh: Udah Goyah, Lari Selamatkan Diri dari Api
-
Kementerian HAM Akan Kumpulkan Seluruh Data Hak Asasi Manusia Lewat Platform Ini
-
Ngeri! Cekcok di RS Duta Indah Berujung Petaka, Wanita Dihajar Mantan Suami Sampai Gigi Rontok
-
KPK Kembalikan Aset Korupsi Taspen, Anggota DPR: Ini Harus Jadi Standar Penyelesaian Kasus
-
Jejak Intelektual Dwinanda Linchia Levi: Dosen Brilian Untag yang Tewas Misterius di Hotel
-
Roy Suryo 'Disikat' Polisi, Dicekal ke Luar Negeri Malah Cuma Senyum: Misi di Australia Beres!