Suara.com - Di media sosial, saat ini sedang beredar informasi yang menyebutkan pasukan elit Tentara Nasional Indonesia sedang bergerak ke Megamendung, Bogor Jawa Barat, untuk menghadang anggota polisi.
Menurut informasi tersebut anggota Komando Pasukan Khusus tengah menjaga pimpinan Front Pembela Islam Habib Rizieq Shihab.
Melalui akun Twitter resmi, Pusat Penerangan TNI @Puspen_TNI membantah informasi tersebut. Puspen TNI menegaskan informasi itu palsu.
"Bila ada info yg sebutkan bhw ada 12 prajurit Kopasus menjaga Habib Rizieq dan mengadang polisi dipastikan itu HOAX!" tulis @Puspen_TNI.
Info yang beredar di Twitter sejak sore tadi menyebutkan: Breaking news: Ada indo pasukan elit TNI bergerak ke Mega Mendung menghadap polisi. Allohu Akbar, Takbir!
Hingga berita ini diturunkan, belum diketahui siapa yang pertamakali mengunggah info tersebut.
Puspen TNI mengimbau masyarakat jangan lekas percaya dengan informasi-informasi yang bertebaran di media sosial, apalagi yang sifatnya ingin membenturkan satu pihak dengan pihak lain serta bermuatan SARA.
Info tersebut muncul tak lama setelah Rizieq menjalani pemeriksaan sebagai tersangka kasus dugaan penghinaan terhadap Pancasila dan mendiang Presiden Sukarno di Polda Jawa Barat.
Berita Terkait
-
Syahganda Bocorkan Amnesti Jilid 2: Prabowo Bakal Ampuni Ratusan Musuh Politik Jokowi
-
5 Fakta Panas Bentrok Berdarah di Ceramah Rizieq Shihab yang Sebabkan 15 Orang Terkapar
-
Siapa Dalang Penyerangan di Ceramah Habib Rizieq? 5 Orang Terluka Sajam, Ini Tuntutan HRS
-
Benarkah Ada Surat Perintah di Balik Aksi Tolak Habib Rizieq di Pemalang?
-
Terungkap! Ada Kesepakatan Damai Antara FPI dan PWI-LS Seminggu Sebelum Ceramah Rizieq Shihab
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Hotman Paris Sebut Saksi Ahli CMNP Jadi 'Senjata Makan Tuan' dalam Sidang Sengketa NCD
-
Lagi Jadi Fokus Dirut Transjakarta, Kenapa Mode Share Transportasi Umum di Jakarta Baru 22 Persen?
-
Rumah Hakim PN Medan Kebakaran, Sengaja Dibakar atau Murni Kecelakaan?
-
Akhir Petualangan Dokter Predator, Priguna Anugerah Divonis 11 Tahun Penjara
-
Tolak Soeharto Pahlawan, Cerita Pilu Penyintas Tragedi Tanjung Priok: Ditelanjangi di Markas Kodim
-
Bukan Lagi Soal Look Good, Ini Prioritas Baru Kelas Menengah Indonesia yang Harus Dipahami Brand
-
Momen Haru Jokowi Saksikan Pelepasan Jenazah Raja Solo PB XIII, Ribuan Warga Tumpah Ruah
-
7 Provinsi Terkorup di Indonesia Versi ICW: Riau dan NTT Jadi Pemuncak
-
Mencurigakan! Kenapa Kerangka Manusia di Gedung ACC Baru Ditemukan Dua Bulan Setelah Kebakaran?
-
Dengar 'Curhatan' Kades, Dasco: DPR Kawal Masalah Lahan dan Dana Desa