Sebuah kapal penyeberang yang mengangkut sekitar 130 penumpang terbalik di perairan negara bagian Bahia, Brazil, pada Kamis (24/8/2017). Menurut kantor dinas pelabuhan, peristiwa ini menewaskan setidaknya 22 orang.
Peristiwa itu merupakan kecelakaan maut maritim kedua yang terjadi dalam pekan ini di Brazil.
Pihak berwenang mengatakan 21 orang diselamatkan oleh angkatan laut setelah feri itu terbalik dalam perjalanan dini hari antara Ilha de Itaparica dan ibu kota negara bagian Bahia, Salvador.
"Orang-orang lainnya berhasil menyelamatkan diri karena lokasi kejadian tidak jauh dari pantai dan airnya juga tidak terlalu dalam," kata Flavio Almeida, seorang kapten angkatan laut.
"Kami sedang berusaha keras untuk melakukan penyelamatan di lokasi," katanya.
Gubernur Bahia menyatakan tiga hari berkabung di negara bagian karena tragedi itu.
Dalam insiden terpisah di negara bagian utara Para, Selasa (22/8/2017), jumlah korban tewas mencapai 21 orang dan lima orang masih belum ditemukan, menurut pernyataan yang dimuat pada laman pemerintah negara bagian Para, Kamis.
Pernyataan menyebutkan bahwa 23 orang diselamatkan pada Selasa (22/8/2017).
Baca Juga: Anisa Feritriani dan Claudia Megawati Kembali Sumbang Medali
Kapal yang tenggelam pada Selasa itu sebenarnya tidak memiliki izin untuk mengangkut penumpang, menurut pernyataan yang mengutip keterangan dari Badan Pengaturan dan Pengendalian Layanan Publik untuk Negara Bagian Para. (Antara)
Berita Terkait
-
Speed Boat Angkut 12 Turis Asing Tabrak Karang di Pulau Karya
-
Pesawat Jatuh, Marinir Hilang di Lepas Pantai Australia
-
Apa Jadinya Kalau Keluarga Pelihara 7 Harimau di Rumah?
-
Basarnas Temukan 41 Korban Selamat Speedboat Tenggelam di Tarakan
-
Detik-detik Karamnya Kapal Cepat di Tarakan Tewaskan 10 Orang
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
Pilihan
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
Terkini
-
DPR-Pemerintah Mulai 'Bedah' 29 Klaster RUU KUHAP: Sejumlah Pasal Sudah Disepakati, Ini di Antaranya
-
Sisi Gelap Taman Daan Mogot, Disebut Jadi Lokasi Prostitusi Sesama Jenis Tiap Tengah Malam
-
Luruskan Simpang Siur, Ini Klarifikasi Resmi Aliansi Terkait 7 Daftar Organisasi Advokat yang Diakui
-
Kasus Femisida Melonjak, Komnas Perempuan Sebut Negara Belum Akui sebagai Kejahatan Serius
-
Anak Menteri Keuangan Blak-blakan: Purbaya Ternyata Tak Setuju dengan Redenominasi Rupiah
-
Percepat Tanggulangi Kemiskinan, Gubernur Ahmad Luthfi Gandeng Berbagai Stakeholder
-
Tok! MK Putuskan Jabatan Kapolri Tak Ikut Presiden, Jaga Polri dari Intervensi Politik
-
Siswa SMAN 72 Bantah Ada Bullying di Sekolah: Jangan Termakan Hoaks
-
Roy Suryo 'Semprot' Mahasiswa dan MUI: Kalian Sudah Nyaman?
-
Peneliti: Pemanasan Arktik dan Antartika Bisa Picu Gelombang Penyakit di Dunia