Suara.com - Ribuan orang berkumpul dan melakukan demonstrasi untuk memprotes Perdana Menteri Benjamin Netanyahu dalam kasus dugaan korupsi di Tel Aviv.
Sekitar 30.000 orang berkumpul di Rotschild Boulevard yang memprotes Netanyahu, Sabtu (9/12) malam akhir pekan lalu, membawa spanduk bertuliskan "Katakan Tidak untuk Korupsi", "Bukan kiri, bukan kanan, kami jujur", dan "Keluar Netanyahu".
Menurut Jerusalem Post, partai berkuasa Likud memberi komentar tertulis soal protes tersebut, yang berisi menyatakan "kemarahan" mereka.
"Pada malam Perdana Menteri Netanyahu berpergian untuk mewakili Negara Israel melawan serangan negara-negara di dunia karena pernyataan Presiden Trump, dan di saat yang sama terjadi protes di negara-negara Arab yang membakar bendera Israel dan AS, di Tel Aviv juga terjadi protes dari kelompok sayap-kiri," ujar pernyataan partai tersebut.
Pada November, Netanyahu bersaksi di pengadilan untuk kali keenam atas kasus yang sedang membelitnya.
Sejak tahun 2016, Netanyahu menjadi terduga dalam investigasi kriminal dalam dua kasus korupsi. Dia telah berulang kali menolak keterlibatannya.
Kasus pertama melibatkan produser Hollywood Arnon Milchan, yang diduga membelikan barang-barang mewah untuk Netanyahu dan istrinya.
Kasus kedua terkait dengan tuduhan bahwa Netanyahu membuat perjanjian untuk peliputan media yang mendukung dirinya dengan Arnon Mozes, pemilik koran berbahasa Yahudi Yedioth Ahronoth.
Baca Juga: Bela Palestina, Korut Kutuk Deklarasi Trump soal Yerusalem
Istri Netanyahu, Sara, juga diinterogasi polisi terkait kasus yang pertama.
Sara juga menampik telah menerima kado-kado "mewah dan tak pantas" dari pebisnis tersebut, termasuk membayar suap untuk mendapatkan peliputan media yang positif.
Dia juga ditanyakan soal tuduhan Netanyahu menggunakan uang negara untuk membiayai pengeluaran pribadi.
Berita Terkait
-
Saat Bentrok, Komandan Israel Terekam Video Curi Apel
-
Bocah Palestina 5 Tahun Terluka Parah Diserang Tentara Israel
-
Konferensi Internasional Dukung Palestina Hasilkan 11 Poin
-
Bentrok dengan Pasukan Israel, Ratusan Orang Palestina Cedera
-
Kata Umat Kristen, Yahudi-Muslim Yerusalem soal Deklarasi Trump
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Gubernur Riau Telah Terima Uang Pemerasan Rp4,05 Miliar, Ada yang Mengalir ke PKB?
-
Rumah Hakim Kasus Korupsi Anak Buah Bobby Terbakar, Begini Kata Polisi usai 2 Kali TKP
-
Hotman Paris Sebut Saksi Ahli CMNP Jadi 'Senjata Makan Tuan' dalam Sidang Sengketa NCD
-
Lagi Jadi Fokus Dirut Transjakarta, Kenapa Mode Share Transportasi Umum di Jakarta Baru 22 Persen?
-
Rumah Hakim PN Medan Kebakaran, Sengaja Dibakar atau Murni Kecelakaan?
-
Akhir Petualangan Dokter Predator, Priguna Anugerah Divonis 11 Tahun Penjara
-
Tolak Soeharto Pahlawan, Cerita Pilu Penyintas Tragedi Tanjung Priok: Ditelanjangi di Markas Kodim
-
Bukan Lagi Soal Look Good, Ini Prioritas Baru Kelas Menengah Indonesia yang Harus Dipahami Brand
-
Momen Haru Jokowi Saksikan Pelepasan Jenazah Raja Solo PB XIII, Ribuan Warga Tumpah Ruah
-
7 Provinsi Terkorup di Indonesia Versi ICW: Riau dan NTT Jadi Pemuncak