Suara.com - Sekjen Partai Nasdem Johnny G. Plate mengatakan koalisi parpol pendukung Joko Widodo (Jokowi) di Pilpres 2019, satu langkah lebih maju. Ia kemudian menyinggung koalisi yang tengah dibangun Partai Gerindra, Partai Demokrat, dan PKS.
"Yang pasti, pertemuan nanti gambaran dari satu langkah lebih di depan dibandingkan koalisi sebelah yang masih berkutat di antara ketua-ketua umum. Belum jelas koalisinya, belum jelas capres-cawapresnya," kata Johnny saat dihubungi wartawan, Selasa (31/7/2018).
Ia menjelaskan, pertemun sembilan sekjen dan Jokowi nanti malam sudah masuk ke pembahasan teknis. Sementara, koalisi pendukung Ketua Umun Partai Gerindra Prabowo Subianto masih berkutat pada negosiasi politik. Termasuk dalam menentukan nama cawapres sebagai pendamping Prabowo.
"Di sebelah masih negoisasi, di sini sudah teknis. Dan pembicaraannya nanti pasti akan santai, kan undangannya makan malam menindaklanjuti pertemuan ketum," ucap Johnny.
Menurut dia, pertemuan Jokowi dengan sembilan ketua umum parpol kolaisi masih akan terus dilakukan.
Di mana nama cawapres untuk mendampingi Jokowi sudah ada. Hanya saja, pengumuman siapa nama cawapres itu akan dilakukan oleh Jokowi pada waktu yang tepat.
"Emang nama (cawapres) dari dulu sudah ada. Untuk apa diumumkan (sekarang), kami sih berharap di sebelah terbentuk dulu (koalisinya)," imbuh Johnny.
Sembilan parpol yang sudah menyatakan dukungannya kepada Jikowi di antaranya adalah PDIP, Partai Golkar, Partai Hanura, Partai Nasdem, PKB, dan PPP. Lalu ada tiga partai baru yakni Partai Perindo, PSI dan PKPI.
Baca Juga: Menyerahlah! Polisi Ancam Tindak Tegas Pelaku Begal Payudara
Berita Terkait
-
Mensesneg: Pertemuan Jokowi-Sekjen Parpol Malam Ini Tak Istimewa
-
Pertemuan Jokowi Bersama 9 Sekjen Parpol Tak Bahas Cawapres
-
Presiden Jokowi Ngobrol dengan Petani Sumbawa di Sawah
-
Tindaklanjuti Ijtima Ulama, 3 Petinggi Partai Bertemu Malam Ini
-
Gabung ke Nasdem, Jonathan Frizzy : Parpol Sebelumnya Cuma PHP
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
-
Mahfud MD Bongkar Sisi Lain Sri Mulyani: Sebut Eks Menkeu 'Terlalu Protektif' ke Pegawai Bermasalah
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
Terkini
-
Prabowo Minta Pesawat Airbus A-400M Dilengkapi Modul Ambulans Hingga Alat Hadapi Kebakaran Hutan
-
Amnesty International Ingatkan Prabowo: Gelar Pahlawan untuk Soeharto Jadi Akhir dari Reformasi
-
Gejala Mual hingga Pusing, Program MBG di SDN Meruya Jakbar Disetop usai Siswa Keracunan Massal
-
Ignasius Jonan Merapat ke Istana saat Prabowo-AHY Rapat Bahas Utang Whoosh, Bakal Buka-bukaan?
-
Alasan Onad Pakai Narkoba Akhirnya Terungkap, Pengajuan Rehab Bakal Dikabulkan?
-
Dulu Digugat, Kini Aset Harvey Moeis dan Koleksi Sandra Dewi Siap Dilelang Kejagung!
-
Diungkap AHY, Prabowo Akan Bahas Restrukturisasi Utang Whoosh di Istana
-
Dishub DKI Bantah Warga Habiskan 30% Gaji untuk Transportasi: Nggak Sampai 10 Persen!
-
Sembunyi di Plafon dan Jatuh, Sahroni Ungkap Detik-detik Mencekam Penjarahan Rumahnya
-
Manuver Projo Merapat ke Gerindra: Rocky Gerung Sebut 'Gempa Bumi Politik' dan Minta Media Bongkar