Suara.com - Caleg Partai Gerindra Dhani Ahmad Prasetyo kerap berpenampilan beda dan nyenterik setiap menjalani sidang. Kali ini, Dhani terlihat mengenakan kaos putih dengan gambar Presiden RI ke-4 Abdurahman Wahid atau Gus Dur selama menjalani sidang kasus ujaran idiot di Pengadilan Negeri (PN) Surabaya, Jawa Timur, Selasa (19/2/2019), hari ini.
Selain kaos bergambar Gus Dur, pentolan Band Dewa 19 tersebut kembali mengenakan udeng alias ikat kepala berwarna hitam.
Dalam sidang lanjutan ini adalah pembacaan putusan sela oleh hakim R Anton atas eksepsi yang diajukan Ahmad Dhani melalui kuasa hukumnya. Penjagaan yang dilakukan aparat kepolisian pun tampak lebih ketat dari sidang sebelumnya.
Barisan puluhan polisi di ruang sidang tampak disiagakan. Bahkan awak media yang akan mengambil gambar Ahmad Dhani kesulitan karena ketatnya pengamanan.
Sebelum kembali ke Rutan Medaeng usai persidangan, suami Mulan Jameelah itu kembali mengaku tak mau memberikan pernyataan ke awak media karena dilarang anggota polisi. Alasan itu pun sama ketika Dhani hendak diwawancara jurnalis saat tiba di PN Surabaya, pagi tadi.
"Saya tidak boleh komentar oleh pimpinan polisi. Dan tidak boleh wawancara," ujar Dhani sambil memasuki mobil tahanan.
Kontributor : Achmad Ali
Berita Terkait
-
Prabowo Jenguk Ahmad Dhani di Rutan Medaeng, Sidoarjo Siang Ini
-
Jalani Sidang Lanjutan, Ahmad Dhani: Saya Enggak Boleh Bicara sama Polisi
-
Ahmad Dhani Mengeluh Sering Dikentuti, Komentar Warganet Sadis-sadis
-
Nikah dengan Pengusaha Kaya, Sering Dikentuti Tahanan Lain
-
Susah Tidur, Ahmad Dhani Juga Sering Dikentuti Tahanan Lain
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
'Gurita Korupsi Pejabat' di DPR, Ratusan Buruh KASBI Tuntut Keadilan Pasca-Omnibus Law
-
Ungkap Alasan Undang Jokowi di Peresmian Pabrik, Prabowo: Saya Lihat Mulai Ada Budaya Tidak Baik
-
Demo di Depan Kantor Kemendikbud: Gemas Bongkar 'Dosa' Soeharto, Fadli Zon Jadi Sasaran
-
Siapa Saja yang Bisa Lakukan Pemutihan Tunggakan Iuran BPJS Kesehatan? Ketahui Syaratnya
-
Sita Ambulans BPKH, KPK Curiga Korupsi Satori Bukan Cuma dari Dana CSR BI-OJK
-
Detik-Detik Siswa Pahoa Jatuh dari Lantai 8 Terekam CCTV: Polisi Temukan Petunjuk?
-
Puan Maharani Buka Suara soal Putusan MKD Terkait Anggota DPR Nonaktif: Hormati dan Tindak Lanjuti
-
Spanduk Raksasa Hiasi Gedung DPR, Massa Tuntut UU Ketenagakerjaan Pro Buruh
-
Jujur Kembalikan Ponsel Temuan, 6 Siswa SD Dapat Pin Khusus dari Kapolda Metro Jaya
-
Fakta Dandi Si Polisi Gadungan: Doyan Narkoba, 4 Kali Beraksi di Penjaringan, Korban Terakhir Ojol