Suara.com - Hanafi Rais putra Amien Rais diprediksi lolos ke Senayan. Selain itu, putra mantan Panglima TNI, Jenderal Purn Djoko Santoso, Andika Pandu Puragabaya juga diprediksi lolos.
Hal itu diketahui berdasar rapat pleno rekapitulasi hasil penghitungan suara tingkat nasional provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) yang digelar di Kantor KPU RI, Jalan Imam Bonjol, Menteng, Jakarta Pusat, Senin (13/5/2019).
Hanafi Rais caleg DPR RI yang diusung Partai Amanat Nasional (PAN) mampu memperoleh suara sebanyak 171.361. Sedangkan Andika caleg DPR RI yang diusung Partai Gerindra memperoleh suara sebanyak 69.925.
Sementara itu, suara terbanyak diperoleh oleh caleg petahana dari PDI Perjuangan (PDIP), My Esti Wijayanti dengan perolehan suara 176.306. Selain Esti, Caleg PDIP lainnya yang juga mantan Bupati Bantul dua periode , Idham Samawi diprediksi lolos dengan suara sebanyak 158.425. Sedangkan, musisi Katon Bagaskara yang juga caleg PDIP diprediksi tidak lolos ke Senayan setelah hanya mampu memperoleh 46.985 suara.
Nasib serupa juga dialami caleg Partai Berkarya, Titiek Soeharto. Putri mantan Presiden RI kedua Soeharto itu diprediksi tidak lolos ke Senayan dengan hanya memperoleh suara 26.159.
Sementara itu, Caleg Partai Demokrat, Roy Suryo juga diprediksi tidak lolos ke Senayan. Mantan Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) itu hanya memperoleh suara sebanyak 24.415.
Berikut total perolehan suara Pileg dan Partai di provinsi DIY berdasar rapat pleno rekapitulasi hasil penghitungan suara tingkat nasional KPU RI:
PDIP: 654.088
PKB : 264.698
PAN : 237.731
PKS : 229.815
Gerindra : 191.346
Nasdem : 166.680
Golkar : 152.903
Demokrat : 62.708
PPP : 62.357
Partai Berkarya : 60.611
PSI : 45.347
Perindo : 27.364
PBB : 9.378 Suara
Partai Garuda : 8.675
Hanura : 6.987
PKPI : 3.667
Baca Juga: Real Count Pileg 2019: Golkar Salip Gerindra, PKS Peringkat ke -7
Tag
Berita Terkait
-
Rekapitulasi KPU DKI Jakarta Molor, Diundur Sehari
-
Senin Ini KPU Rekapitulasi 4 Provinsi, Siapa Menang? Prabowo atau Jokowi?
-
Minggu Kedua Puasa, Jokowi Unggul 15 Juta Suara dari Prabowo
-
Hari Terakhir Pleno KPU Banten, Saksi Demokrat Walk Out
-
Unggul di Kalbar, Jokowi Semakin Melebarkan Jarak Dengan Prabowo
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Data Genangan dan Banjir Pagi Ini: Ketinggian Air di Pasar Minggu Mencapai Hampir Satu Meter
-
Hujan Angin, Pohon di Kemang Sempal Hingga Tutup Jalan
-
Banjir Arteri Lumpuhkan Akses Keluar Tol, Polisi Rekayasa Lalin di Rawa Bokor
-
Tiba di Banjarbaru, Prabowo Bakal Resmikan 166 Sekolah Rakyat
-
Jakarta Hujan Deras, Sejumlah Koridor Transjakarta Alami Perpendekan Jalur Akibat Genangan Air
-
Menteri Abdul Muti Resmi Menghapus Sanksi Sebagai Efek Jera di Sekolah
-
Perjalanan KRL Kacau Balau Terdampak Hujan Lebat: Rel Terendam Banjir hingga Pohon Tumbang
-
Pagi Kelabu Warga Jakarta Selatan: Macet dan Genangan Jadi Ujian Kesabaran di Awal Pekan
-
SPinjam Luncurkan JELAS TANPA JEBAKAN, Anda Bisa Pilih Pinjaman Daring Bunga Rendah dan Transparan
-
Fakta-fakta Penembakan Renee Good oleh Petugas ICE dan Gelombang Protes di AS