Suara.com - Wakil Ketua KPK, Laode M. Syarief mengharapkan Presiden Joko Widodo bisa memilih orang-orang terbaik saat membentuk Panitia Seleksi (Pansel) Calon Pimpinan KPK.
Menurutnya, orang yang ditunjuk menjadi Pansel KPK harus memiliki integritas tinggi.
"Berharap bahwa orang-orang yang di pansel itu adalah orang-orang yang terkenal integritasnya oleh masyarakat Indonesia," kata Laode di Gedung KPK Lama, Cabang C-1, Jakarta Selatan, Rabu (15/5/2019).
Apalagi kata Laode, nantinya Pansel KPM juga memiliki pengetahuan yang cukup dalam tugas maupun fungsi Calon Pimpinan KPK nantinya.
"(Pansel harus) orang - orang yang mengerti tata kerja di KPK," tutup Laode
Sebelumnya, Presiden Jokowi memastikan pembentukan Pansel KPK akan dibentuk pada pekan ini. Pernyataan tersebut disampaikan Jokowi menyusul beberapa nama yang sudah dikantongi Presiden Jokowi untuk ditetapkan menjadi anggota pansel lembaga antirasuah tersebut.
"Pansel KPK Insyaallah minggu ini sudah ditandatangani. Baru digodok, banyak nama sudah masuk dan tinggal kita putuskan," ujar Jokowi usai buka puasa bersama di rumah Dinas Ketua DPR Bambang Soesatyo, Jalan Widya Chandra III, Kebayoran Baru, Jakarta, Senin (13/5/2019).
Tak hanya itu, Jokowi belum mau menjelaskan nama-nama yang menjadi calon anggota Pansel KPK. Namun kata Jokowi, calon anggota pansel terdiri dari kalangan akademisi, praktisi, pemerintah, hingga NGO.
"Satu-satu kita lihat. Ya kayak lima tahun yang lalu satu persatu kita lihat ya minggu ini kita akan tandatangani. Ada dari akademisi ada dari praktisi ada dari pemerintah, ada dari NGO, gabung-gabung," tandasnya.
Baca Juga: KPK Panggil Idrus Marham dan Tiga Petinggi PLN Terkait Kasus PLTU Riau-1
Berita Terkait
-
KPK Endus Praktik Suap Menyuap dalam Pemilihan Rektor Kampus
-
Presiden Jokowi Pastikan Pembentukan Pansel KPK Pekan Ini
-
Hindari Kecurigaan, Pansel KPK Seleksi Tahap 4 Secara Terbuka
-
Pansel KPK Baru Terima 23 dari 48 Rekam Jejak Capim dari ICW
-
Pansel KPK Rahasiakan Hasil "Tracking" terhadap 48 Kandidat
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
-
Mahfud MD Bongkar Sisi Lain Sri Mulyani: Sebut Eks Menkeu 'Terlalu Protektif' ke Pegawai Bermasalah
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
Terkini
-
20 Siswa SDN Meruya Selatan 01 Diduga Keracunan MBG di Hari ke-3, Puding Coklat Bau Gosong
-
Luncurkan Dana Abadi ITS, BNI dan ITS Dorong Filantropi Pendidikan Digital
-
Dosen di Jambi Dibunuh Polisi: Pelaku Ditangkap, Bukti Kekerasan dan Dugaan Pemerkosaan Menguat
-
Nasib Charles Sitorus Terpidana Kasus Gula Tom Lembong usai Vonisnya Diperkuat di Tingkat Banding
-
Amnesty: Pencalonan Soeharto Pahlawan Cacat Prosedur dan Sarat Konflik Kepentingan!
-
Pemulihan Cikande: 558 Ton Material Radioaktif Berhasil Diangkut Satgas Cesium-137
-
Waspada Banjir Rob, BPBD DKI Peringatkan 11 Kelurahan di Pesisir Utara
-
Bank Mandiri Siap Salurkan Rp3,22 Triliun BLTS Kesra 2025 lewat Jaringan Cabang & Mandiri Agen
-
KAI Siap Suplai Data dan Beri Kesaksian ke KPK soal Dugaan Mark Up Proyek Whoosh
-
Komisi Yudisial Periksa 3 Hakim Kasus Tom Lembong, Hasilnya Belum Bisa Dibuka ke Publik