Suara.com - Jadwal Buka Puasa Bogor Hari Ini, Mau Coba Tantangan Wahyoo Challenge?
Jadwal buka puasa untuk wilayah Bogor dan sekitarnya 11 Ramadan 1440 hijriah, Kamis (16/5/2019) pukul 17.47 WIB. Jadwal buka puasa ini berdasarkan jadwal imsakiyah dari Kementerian Agama Republik Indonesia.
Adapun doa yang bisa dipanjatkan saat berbuka puasa seperti berikut:
"Allahumma lakasumtu wabika aamantu wa'ala rizkika aftortu birohmatika yaa arhamarrohimin".
Artinya: "Ya Allah, karenaMu aku berpuasa, dengamU aku beriman, kepadaMu aku berserah dan dengan rezekiMu aku berbuka (puasa), dengan rahmatMu wahai Allah Tuhan Maha Pengasih".
Setelah membaca doa berbuka puasa, dianjurkan untuk segera membatalkan puasa. Kalian bisa memulainya dengan meminum air putih terlenbih dahulu dan memakan buah kurma.
#WahyooChallenge
Media sosial dapat digunakan untuk menyebarkan berbagai macam challenge, dari yang unik, nyentrik, hingga kadang malah membahayakan nyawa.
Namun, di tengah aneka macam challenge yang bertebaran, baru-baru ini muncul sebuah challenge mulia bernama #WahyooChallenge.
Baca Juga: SMASH Sepi Job Selama Ramadan Tahun Ini?
Pertama dicuitkan oleh akun @es_twr di Twitter, challenge baru ini akan mengingatkanmu akan kisah viral seorang gadis membelikan pizza untuk buka puasa driver ojol.
Serupa dengan aksi yang dilakukan gadis tersebut, challenge viral bernama #WahyooChallenge ini punya tujuan sama.
''Dari tiga hari lalu bos kantorku ngajak anak-anak kantor ikutan #WahyooChallenge buat berbagi kebaikan. Challengenya berupa: 1. Order makanan/minuman via ojek online dengan nominal ga harus mahal-mahal amat; 2. Makanan/minuman yg diorder sebenernya buat si driver.''
Lebih lanjut lagi, akun @es_twr menambahkan, ''Karena lagi bulan puasa, kupikir ini ide menarik. Apalagi driver ojol biasanya ga mikirin makanan/minuman buat mereka buka puasa saat orderan lagi rame-ramenya di peak hour menjelang jam berbuka.''
Awalnya, challenge berbagi makanan buka puasa ini hanya diikuti oleh anak-anak di kantor warganet @es_twr.
Namun, lama-kelamaan, challenge ini pun dikabarkan sudah menyebar ke luar dan banyak yang merasa terharu melihatnya.
Berita Terkait
-
Jadwal Buka Puasa Bekasi Hari Ini, Mau Coba Tantangan Wahyoo Challenge?
-
Jadwal Buka Puasa Bandung Hari Ini, Mau Coba Tantangan Wahyoo Challenge?
-
Jadwal Buka Puasa Jakarta Hari Ini, Mau Coba Tantangan Wahyoo Challenge?
-
Viral, Berbagi Buka Puasa dengan Driver Ojol, Yuk Ikut Tantangan Ini
-
Ikut Buka Puasa Bersama, Millendaru Tampil Memakai Kaftan
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Menuju JFSS 2026, Pemerintah dan Kadin Sepakat Ketahanan Pangan Jadi Prioritas Nasional
-
Aceh Tamiang Dapat 18 Rumah Rehabilitasi, Warga Bisa Tinggal Tenang
-
Usai di Komdigi, Massa Demo Datangi Polda Metro Jaya Minta Usut Kasus Mens Rea
-
Profil Gubernur Papua Tengah Meki Fritz Nawipa: dari Pilot ke Pemimpin Provinsi Baru
-
Catatan Kritis Gerakan Nurani Bangsa: Demokrasi Terancam, Negara Abai Lingkungan
-
Satgas Pemulihan Bencana Sumatra Gelar Rapat Perdana, Siapkan Rencana Aksi
-
Roy Suryo Kirim Pesan Menohok ke Eggi Sudjana, Pejuang atau Sudah Pecundang?
-
Saksi Ungkap Rekam Rapat Chromebook Diam-diam Karena Curiga Diarahkan ke Satu Merek
-
Banjir Jakarta Mulai Surut, BPBD Sebut Sisa Genangan di 3 RT
-
Petinggi PBNU Bantah Terima Aliran Dana Korupsi Haji Usai Diperiksa KPK