Suara.com - Jajaran Satres Narkoba Polres Metro Jakarta Barat meringkus seseorang berinisial MS (42) terkait pengungkapan pabrik sabu. Ia diduga sebagai sosok pembuat barang hara, tersebut.
Kapolres Metro Jakarta Barat Kombes Pol Hengki Haryadi menerangkan, MS menjadikan sebuah rumah di Perumahan Citra 2, Kalideres, Jakarta Barat sebagai pabrik sabu. Kekinian, kepolisian masih mendalami temuan tersebut.
"Dalan kasus ini kami amankan satu orang tersangka. Selain itu kami masih dalami beberapa hal lainnya," kata Hengki saat dikonfirmasi, Senin (24/6/2019).
Meski demikian, Hengki tak merinci ihwal kronologi penangkapan tersebut. Ia hanya menyebut sejumlah barang bukti berhasil disita, mulai dari alat pembuat sabu dan bahan-bahan dasarnya.
"Kami sita sejumlah alat pembuat sabu dan bahan dasar pembuatan sabu yang digunakan tersangka," katanya.
Sementara itu, Kasat Res Narkoba Polres Metro Jakarta Barat, AKBP Erick Frendriz mengatakan, pihaknya telah mengintai rekam jejak tersangka sejak dua bulan lalu.
"Pembuat sabu ini sudah sejak tahun 2018, dan sudah dilakukan penyelidikan oleh anggota sejak dua bulan yang lalu," kata Erick.
Berita Terkait
-
Digerebek Polisi, Pabrik Sabu Rumahan di Kalideres Beroperasi Sejak 2018
-
Gerebek Pabrik Sabu Rumahan di Kalideres, Polisi Tangkap Satu Tersangka
-
Bobol Saluran Air, 3 dari 4 Napi Lapas Sungai Penuh yang Kabur Ditangkap
-
5 Foto Liburan Han Seo Hee, Mantan Trainee yang Terlibat Kasus B.I iKON
-
Pesta Sabu saat Ramadan, Rendy Cs Terpaksa Lebaran di Penjara
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Aksi Ekstrem Pasutri Pakistan di Soetta: Sembunyikan 1,6 Kg Sabu di Lambung dan Usus
-
60 Ton Sampah Menggunung, Pemprov DKI Janji Pasar Induk Kramat Jati Bersih dalam 5 Hari
-
Sinyal Bahaya Demokrasi, Lakso Anindito Sebut KUHP Baru Berpotensi Hidupkan Rezim Otoritarian Orba
-
KPK Sempat Terbelah dan Ragu Jadikan Yaqut Tersangka Korupsi Haji?
-
Lakso Anindito Prediksi Gelombang Praperadilan Koruptor Akibat KUHP Baru
-
Rumah Yaqut 'Dikepung' Aparat, Tamu Diperiksa Ketat Usai Jadi Tersangka Korupsi Haji
-
BNI Hadirkan agen46 hingga Pelosok Kota Bima, Perluas Inklusi Keuangan
-
Indonesia Terpilih jadi Presiden Dewan HAM PBB, Amnesty International Indonesia: Kebanggaan Semu!
-
KPK Bongkar Alasan Jerat Eks Menag Yaqut: 'Permainan' Kuota Haji Tambahan Jadi Pemicu
-
Sinyal Keras KPK, Eks Menag Yaqut Secepatnya Ditahan di Kasus Korupsi Haji