Suara.com - Sejumlah mahasiswa dari berbagai universitas berencana menggelar aksi demonstrasi di Istana Negara, Senin (21/10/2019), hari ini. Rencana demonstarasi itu dilaksanakan sesuai Joko Widodo dan Ma'ruf Amin dilantik menjadi Presiden dan Wakil Presiden periode 2019-2024, kemarin.
Massa aksi ini tergabung dalam Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Seluruh Indonesia (SI). Melalui akun instagramnya, bem_si, aksi ini bertujuan mengawal kepemimpinan periode kedua Jokowi sejak hari pertama menjabat.
Jokowi dianggap masih banyak belum menuntaskan program-program sejak menjabat pada 2014 lalu. Selain itu kebijakan yang memihak rakyat dan nilai kemanusiaan juga dirasa masih kurang.
"Maka dari itu, aliansi BEM seluruh Indonesia mengajak seluruh elemen mahasiswa dan masyarakat untuk kembali menyuarakan perlawanan," ujar akun tersebut.
Berdasarkan akun instagram BEM SI, rencanya titik aksi ini berada di kawasan patung kuda, Jakarta Pusat. Setelah itu massa yang diminta mengenakan almamater kampusnya masing-masing akan bergerak ke istana negara.
"Mari kita #KawalDariAwal dan memastikan Indonesia 5 tahun kedepan bukanlah milik elit dan oligarki, tetapi milik seluruh rakyat Indonesia," kata akun itu.
Koordinator Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Seluruh Indonesia (SI), Muhammad Nurdiyansyah membenarkan rencana tersebut. Namun ia tidak memberikan rincian soal aksi tersebut.
“Itu benar (ada rencana aksi),” ujar Nurdiyansah saat dihubungi, Senin (21/10/2019).
Baca Juga: Mahfud MD: Jokowi Lantik Menteri Rabu 23 Oktober Pukul 09.00 WIB
Berita Terkait
-
Senin Besok, Demonstrasi Mulai Dizinkan, Kapolri: Sepanjang Demo Damai
-
BEM SI: Ada Pihak Iming-imingi Mahasiswa Agar Tak Gelar Demo
-
Mahasiswa Mulai Demo Jokowi, Merangsek Tuntut Terbitkan Perppu KPK
-
Katanya Mau Demo Istana, Ke Mana Para Mahasiswa BEM SI?
-
Daftar Jalan yang Ditutup karena Ada Demo Mahasiswa Jelang Jokowi Dilantik
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
PSI Incar Jawa Tengah Jadi Kandang Gajah, Hasto PDIP Kasih Respons Santai, Begini Katanya
-
Rakernas I 2026: PDIP Bakal Umumkan Sikap Resmi Terkait Wacana Pilkada di Akhir Acara
-
Megawati di HUT ke-53 PDIP: Politik Adalah Alat Pengabdian, Bukan Sekadar Kejar Jabatan
-
Megawati Dorong Politik Berbasis Kearifan Lokal: Peradaban Diukur dari Cara Menghormati Bumi
-
Instruksi Tegas Megawati di HUT ke-53 PDIP: Kader Wajib Jaga Alam, Hingga Lawan Keserakahan
-
Kritik Keras Regulasi Karpet Merah Konsesi, Megawati: Itu Pemicu Bencana Ekologis di Sumatra
-
Megawati di HUT ke-53 PDIP: Krisis Iklim Adalah Ancaman Nyata, Generasi Muda Paling Dirugikan
-
Megawati Kecam Intervensi AS di Venezuela: Ini Imperialisme Modern!
-
Rocky Gerung Ngaku Girang Hadir di HUT ke-53 PDIP, Puji Pidato Megawati: Jernih, Tulus, dan Berani
-
BGN Ancam Suspend Dapur MBG Tanpa Sertifikat Higiene, Target Nol Keracunan 2026