Suara.com - Malaysia disebut-sebut bakal mengangkat Datuk Seri Wan Azizah Wan Ismail sebagai perdana menteri baru, menggantikan Mahathir Mohammad yang mundur pada Senin (24/2/2020).
Bila pengangkatan ini terwujud, maka Wan Azizah bakal tercatat dalam sejarah sebagai perempuan perdana menteri perempuan pertama di Malaysia.
Disadur dari malaymail.com, Mahathir Mohammad berkecenderungan menunjuk Wan Azizah sebagai perdana menteri sementara, menggantikan dirinya.
Sebelumnya, beredar desas-desus tentang posisi Mahathir yang akan digantikan oleh Anwar Ibrahim, presiden Partai Keadilah Rakyat (PKR), yang merupakan suami Wan Azizah.
Namun, Mahathir disebut memutuskan untuk menunjuk Wan Azizah sebagai suksesornya. Perempuan ini sebelumnya menjabat sebagai Wakil Perdana Menteri Malaysia.
Dalam waktu yang bersamaan, Menteri Urusan Ekonomi Datuk Seri Azmin Ali yang juga wakil presiden PKR dan Menteri Perumahan dan Pemerintah Daerah Zuraida Kamaruddin, yang merupakan pejabat senior partai telah dipecat dari PKR.
Sementara itu, PPBM yang merupakan partai yang mengangkat Mahathir sebagai perdana menteri, memutuskan untuk mundur dari koalisi Pakatan Harapan setelah menyelenggarakan sidang istimewa, Minggu (23/2) akhir pekan lalu.
"Seluruh anggota PPBM telah menandatangani deklarasi hukum untuk terus mendukung Tun Dr Mahathir Mohamad sebagai perdana menteri Malaysia” kata Muhyiddin, presiden partai PPBM.
Baca Juga: Perdana Menteri Malaysia Mahathir Mohamad Mengundurkan Diri
Berita Terkait
-
Mahathir Mohamad Tangguhkan Layanan Imigrasi untuk Turis China
-
Beri Ucapan Selamat Natal, PM Malaysia Mahathir Mohamad Dapat Sanjungan
-
Mahathir Mohamad Ajak Istri dan Menlu Malaysia Hadiri Pelantikan Jokowi
-
Mahathir Mohamad hingga Utusan Donald Trump Bakal Hadiri Pelantikan Jokowi
-
Anwar Ibrahim Sebut Peralihan Kekuasaan di Malaysia Pertengahan 2020
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
Terkini
-
Sempat Sakit, Adik Jusuf Kalla Diperiksa Kasus Korupsi PLTU Rp1,35 Triliun Hari Ini!
-
Satpol PP Akan Bongkar 179 Bangunan Liar di Sepanjang Akses Tol Karawang Barat
-
Viral Todongkan Sajam di Tambora, Penjambret Diringkus Polisi Saat Tertidur Pulas
-
BPJS Kesehatan Angkat Duta Muda: Perkuat Literasi JKN di Kalangan Generasi Penerus
-
Kondisi Gunung Semeru Meningkat ke Level Awas, 300 Warga Dievakuasi
-
Soal Pelimpahan Kasus Petral: Kejagung Belum Ungkap Alasan, KPK Bantah Isu Tukar Guling Perkara
-
Semeru Status Awas! Jalur Krusial Malang-Lumajang Ditutup Total, Polisi Siapkan Rute Alternatif
-
Babak Baru Korupsi Petral: Kejagung Resmi Limpahkan Kasus ke Tangan KPK, Ada Apa?
-
DPR-Kemdiktisaintek Kolaborasi Ciptakan Kampus Aman, Beradab dan Bebas Kekerasan di Sulteng
-
Fakta Baru Sengketa Tambang Nikel: Hutan Perawan Dibabat, IUP Ternyata Tak Berdempetan