Suara.com - Anggota tim komunikasi Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19, dr Reisa Broto Asmoro mengungkapkan bahwa hingga saat ini kapasitas tempat tidur untuk pasien virus corona Covid-19 di berbagai rumah sakit masih aman meski jumlah pasien positif akumulasi sudah mencapai 49.009 orang.
dr Reisa mencontohkan Rumah Sakit Darurat Wisma Atlet Kemayoran dan Pulau Galang saat ini memiliki 27 tempat tidur yang mampu menampung pasien positif virus corona.
"Tempat tidur yang kita miliki sekarang sudah mencapai 27 ribu, naik drastis dari angka kurang dari 10 ribu tempat tidur di rumah sakit saat pertama kita merespon pandemi di awal Maret," kata dr Reisa dari Kantor BNPB, Jakarta Rabu (24/6/2020).
Menurutnya, 27 ribu tempat tidur itu belum terisi penuh karena banyak orang yang melakukan isolasi mandiri jika gejalanya ringan.
"Tidak semua tempat tidur di rumah sakit rujukan ini ditempati, bad akuvalensi rate justru menurun. Banyak pasien yang bergejala ringan melakukan isolasi secara mandiri atau di fasilitas yang disiapkan atas inisiatif lingkungan," jelasnya.
Di sisi lain, Juru Bicara Pemerintah Khusus Penanganan Covid-19 Achmad Yurianto hari ini mengumumkan ada penambahan kasus positif corona sebanyak 1.113 orang sehingga total kasus positif sejak kasus pertama mencapai 49.009 orang.
Dari total kasus tersebut, tercatat pasien sembuh sebanyak 19.658 orang, dan pasien meninggal mencapai 2.573 orang.
Berita Terkait
-
Mengenal COVID-19 'Stratus' (XFG) yang Sudah Masuk Indonesia: Gejala dan Penularan
-
Kenali Virus Corona Varian Nimbus: Penularan, Gejala, hingga Pengobatan Covid-19 Terbaru
-
Mengenal Virus Corona Varian Nimbus, Penularan Kasus Melonjak di 13 Negara
-
7 Fakta Kenaikan Kasus COVID-19 Dunia, Thailand Kembali Berlakukan Sekolah Daring
-
Pasien COVID-19 di Taiwan Capai 41.000 Orang, Varian Baru Corona Kebal Imunitas?
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
Pilihan
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah Tahan Seharian Tanpa Cas, Cocok untuk Gamer dan Movie Marathon
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
-
Hari Ini Bookbuilding, Ini Jeroan Keuangan Superbank yang Mau IPO
-
Profil Superbank (SUPA): IPO Saham, Harga, Prospek, Laporan Keuangan, dan Jadwal
-
Jelang Nataru, BPH Migas Pastikan Ketersediaan Pertalite Aman!
Terkini
-
Kecam Insiden Penembakan Warga di Pino, Sultan Minta Kepala Daerah Selesaikan Secara Baik
-
Ketua DPD RI: Bullying Mengancam Keselamatan dan Masa Depan Generasi Muda
-
DPR Pertanyakan Kepastian Jumlah ASN yang Pindah ke IKN, Khawatir Infrastruktur Mubazir
-
Wajib Bekerjasama! Mitra dan Ka-SPPG Kunci Sukses Program MBG
-
Kasus Pajak Seret Eks Dirjen dan Bos Djarum, Kejagung Sita Sejumlah Kendaraan hingga Dokumen
-
IDAI Ingatkan: Jangan Berangkat Liburan Akhir Tahun Sebelum Cek Vaksin Anak!
-
Geger Ngaku Anak Polisi Propam dan Pakai Mobil Sitaan, Borok Pria Ini Dibongkar Polda Metro Jaya
-
'Kami Akan Mati di Sini', Sumpah Setia Warga Pulau Pari Pertahankan Tanah Kelahiran
-
Teler Abis Nyabu, Sopir Taksi Online Todongkan Pistol hingga Perkosa Penumpang di Tol Kunciran
-
Bukan Dipecat, Dokter Tifa Bongkar Pengacaranya Mundur, Kini Jadi Garda Depan Roy Suryo