Suara.com - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) berhasil membongkar kasus korupsi bantuan sosial.
Menteri Sosial Juliari Batubara ditetapkan sebagai tersangka kasus korupsi dana bantuan sosial Covid-19 untuk wilayah Jabodetabek tahun 2020.
Dia ditangkap bersama empat orang lainnya. Penetapan tersangka kasus bansos ini menjadi sorotan publik.
Pasalnya, sudah ada dua orang menteri yang terlibat kasus korupsi.
Sebelumnya ada dua orang yang menjabat sebagai Menteri Sosial juga pernah tersandung kasus korupsi.
Berikut daftar Menteri Sosial yang pernah terjerat kasus korupsi.
1. Bachtiar Chamsyah
Mantan Menteri Sosial periode 2001-2009 pernah ditetapkan sebagai tersangka oleh KPK atas dugaan korupsi pengadaan mesin jahit dan impor sapi.
KPK mengeluarkan penetapan status tersangkanya sejak Januari 2010.
Baca Juga: Jadi Tersangka Suap Bansos Corona, Baliho Raksasa Mensos Juliari Dilucuti
Diketahui, kasus yang menjerat Bachtiar Chamsyah berawal dari proyek pengadaan sekitar 6.000 unit mesin jahit.
Hal itu dia lakukan saat menjadi Menteri Sosial pada tahun 2004. Setelah proyek mesin jahit, Kementerian Sosial pada saat itu membuka proyek impor sapi pada tahun 2006.
Bachtiar diduga terlibat kasus korupsi pengadaan sapi impor dan mesin jahit dalam proyek pengentasan Fakir Miskin Departemen Sosal periode 2004-2006.
Alhasil, hal ini mengakibatkan keuangan negara mengalami kerugian hingga Rp 28,1 miliar.
Pada 22 Maret 2001, Bachtiar Chamsyah diputuskan bersalah. Dia mendapatkan hukuman satu tahun delapan bulan penjara dengan denda Rp 50 juta subsider 3 bulan penjara.
2. Idrus Marham
Berita Terkait
-
Korupsi Bansos Corona, Baliho Wajah Juliari Batubara Dicopot Kemensos
-
Jadi Tersangka Suap Bansos Corona, Baliho Raksasa Mensos Juliari Dilucuti
-
10 Hari 3 Kader PDIP Digaruk KPK, Tengku: Masalahnya Bibitnya Tidak Sholih?
-
Kasus Suap Proyek SPAM, KPK Periksa Ketua BPK Agung Firman
-
Viral Meme Mensos Juliari Kasih Bansos COVID-19: Saya Potong Ceban Yah
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Gus Yahya Tempuh Jalan Islah, Imam Jazuli: Pengakuan De Facto Otoritas Syuriyah
-
Genangan Surut, Jalan Daan Mogot Sudah Bisa Dilintasi Kendaraan
-
BMKG: Jabodetabek di Puncak Musim Hujan, Waspada Cuaca Ekstrem hingga Mei 2026
-
KPK: Pemeriksaan Gus Alex oleh Auditor BPK Fokus Hitung Kerugian Negara
-
Vonis 6 Bulan untuk Demonstran: Lega Orang Tua, Tapi Ada yang Janggal Soal Kekerasan Polisi!
-
Banjir Jakarta Meluas Kamis Malam: 46 RT dan 13 Ruas Jalan Terendam
-
Gabung PSI, Rusdi Masse Dijuluki 'Jokowinya Sulsel' dan Siap Tempati Posisi Strategis DPP
-
Ray Rangkuti Kritik Standar Etika Pejabat: Jalur Pintas hingga DPR Jadi 'Dewan Perwakilan Partai'
-
Kemensos Dampingi Keluarga Randika yang Viral Disebut Meninggal Kelaparan
-
Tunggu Hal Ini Lengkap, Kaesang Bakal Umumkan Sosok 'Mr J' di Waktu yang Tepat