Suara.com - Video pasangan pengantin yang digendong di jalan pantura ramai menjadi sorotan di media sosial.
Diunggah oleh akun Instagram @Ndorobeii, terlihat sepasang pengantin mengenakan pakaian adat jawa digendong di jalan raya yang ramai.
Diketahui, adegan tersebut terjadi di Jalan Pantura Pemalang-Tegal.
Rupanya, ini merupakan sebuah tradisi turun temurun yang dilakukan oleh warga Tegal dan sekitarnya.
Menurut adat setempat, sepasang pengantin tidak diperkenankan untuk menginjak jembatan di sana.
Apabila ada pengantin yang menikah dengan warga seberang Tegalan, dan hendak melewati jembatan pembatas menuju Tegal, pasangan pengantin tersebut diharuskan untuk tidak menginjakan kaki di jembatan.
Terlihat penampakan jalan yang cukup padat dilalui kendaraan berlalu lalang. Disana juga terlihat iring-iringan mobil rombongan pengantin.
Rupanya, tradisi ini dumaksudkan supaya pasangan pengantin yang meliwati jembatan tersebut memiliki hubungan yang awet.
Namun jika hal tersebut tidak dilakukan, pengantin akan mendapat sial yakni nasib pasangan tersebut tidak langgeng.
Baca Juga: Aksi Pria Berseragam Razia dengan Intip Kamar Dihujat Warganet, 'RIP Privacy'
Melihat adegan ini, warganet pun ramai-ramai memberikan komentar.
"Kalo udah digendong berat-berat gitu terus cerai, jatuhin ae dari jembatan," ujar warganet.
"Naek mobil kan jg gak nginjak jembatan??" tambah yang lain.
"kalo pengantinnya kurus, coba kalo gendut... apa dinaikin kebo..," tulis warganet.
"Tradisi daerahnya, yg bukan daerahnya jangan mencela, tiap daerah punya tradisi sendiri sendiri, mau ikut tradisi apa tidak itu hak masing-masing," sambung warganet.
"Gue orang sono baru tahu ada beginian," pungkas warganet.
Berita Terkait
-
Aksi Pria Berseragam Razia dengan Intip Kamar Dihujat Warganet, 'RIP Privacy'
-
Video Istri Disiksa saat Tolak Berhubungan Badan, Nangis Merintih Kesakitan
-
Viral Pria Nikahi Kekasih Pakai Mahar Basreng, Netizen: Merendahkan Wanita
-
Viral Seorang Kakek di Bandung Tewas di Tangan Begal, Polisi Angkat Bicara
-
Dua Pria Mengamen di Badan Jembatan Musi VI, Netizen Ramai Menghujat
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Wamenkomdigi: Pemerintah Harus Hadir untuk Memastikan AI Jadi Teknologi yang Bertanggung Jawab
-
Gubernur Riau Jadi Tersangka KPK! Kemendagri Siapkan Pengganti Sementara
-
Pramono Anung Rombak Birokrasi DKI: 1.842 Pejabat Baru, Janji Pelayanan Publik Lebih Baik
-
Gubernur Riau Jadi Tersangka, PKB Proses Status Kader Abdul Wahid Secara Internal
-
Raperda KTR DKI Disahkan! Ini Titik-Titik yang Dilarang untuk Merokok dan Jual Rokok
-
BNN Gerebek Kampung Bahari, 18 Orang Ditangkap di Tengah Perlawanan Sengit Jaringan Narkoba
-
KPK Kejar Korupsi Whoosh! Prabowo Tanggung Utang, Penyelidikan Jalan Terus?
-
Ahli Hukum Nilai Hak Terdakwa Dilanggar dalam Sidang Sengketa Tambang Nikel Halmahera Timur
-
Cak Imin Instruksikan BGN Gunakan Alat dan Bahan Pangan Lokal untuk MBG
-
MRT Siapkan TOD Medan Satria, Bakal Ubah Wajah Timur Jakarta