Suara.com - Sebuah video yang memperlihatkan aksi nekat dua orang bocah saat dikejar mobil polisi viral di media sosial.
Dalam video yang diunggah oleh akun Instagram @ndorobeii, Minggu (6/6/2021) tampak seorang bocah yang membonceng temannya sedang merekam peristiwa saat itu dengan kamera ponselnya.
Bocah laki-laki tersebut mengarahkan kameranya ke mobil polisi yang melaju di belakangnya. Ia pun berteriak-teriak ketakutan saat mobil tersebut semakin kencang dan mendekati speda motor yang dikemudikan temannya.
"Woy diuber polisi, woy kita diuber polisi tolong, tolong," ujar bocah tersebut.
Sambil terus merekam dengan kamera ponselnya, bocah tersebut berteriak pada polisi bahwa ia masih jomblo. Ia semakin panik saat mobil polisi semakin dekat di belakangnya dan membunyikan sirine.
"Aku masih jones pak, ya Allah ya Allah kok tambah banter (cepat), mau menyalip," ujar salah satu bocah.
Melihat video tersebut, para warganet lantas menuliskan beragam komentar. Sebagian besar dari mereka heran dengan kelakuan dua bocah tersebut.
"Semoga kelak ak bisa menjadi orang tua yang baik yang bisa mendidik anak-anakku dengan baik biar nggak jadi modelan gitu," tulis warganet dengan akun defxseunie.
"Pelajaran yang di sekolah dilalaikan, kebanyakan main game," tulis warganet lain dengan akun chep_unyil1998.
Baca Juga: Momen Kurir Tanya Alamat Rumah sama Bule, Penjelasannya Malah Bikin Bingung
"Beban orang tua," tulis warganet lain dengan akun cl0udcl0ud.
"Heran wkwk," tulis warganet dengan akun anisscha_.
"Nggak lama lagi ketangkep terus nangis," tulis warganet dengan akun denny_andreansyah89.
Video selengkapnya dapat dilihat di sini.
Berita Terkait
-
Ifan Seventeen Kecam Aksi Satpol PP di Pontianak Patahkan Gitar Pengamen
-
Viral Wanita Ini Bikin Baju Khusus Ibu yang Mau Vaksinasi Covid-19, Idenya Panen Pujian
-
Momen Kurir Tanya Alamat Rumah sama Bule, Penjelasannya Malah Bikin Bingung
-
Viral Aksi 'Avatar' Pria Saat Kebakaran Rumah, Lakukan Gerakan Pengendali Api
-
Viral Warung Rumahan Beri Nasi Ayam Buat Ojol yang Antre, Resto Besar Disentil
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
Terkini
-
Prabowo Duga Ada Kekuatan Asing Bayar Segelintir Orang untuk Mengejek
-
Bantah Tak Kooperatif, Legislator Bekasi Nyumarno Sambangi KPK: Undangan Tak Sampai ke Alamat KTP
-
Prabowo Janjikan Kampus Kedokteran Gratis
-
50 Medsos Lokal Ramaikan ISMN Yogyakarta Meetup 2026, Bahas Kolaborasi di Era Digital
-
Diduga Disambar Petir, Lantai 5 Tzu Chi School PIK Terbakar: Kerugian Ditaksir Rp200 Juta
-
Gus Ipul Berkelakar soal Khofifah: Tiga Kali Pilgub Lawannya Sama, Bergantian Jadi Mensos
-
Waspada Banjir di Puncak Musim Hujan, Ini 5 Hal Penting yang Wajib Disiapkan
-
Rismon Siap Buka-bukaan di Sidang KIP Besok: Sebut Ijazah Gibran Tak Penuhi Dua Syarat Krusial
-
Tepis Isu Perpecahan Kabinet, Prabowo: Jangan Percaya Analisis Orang Sok Pintar di Medsos!
-
Kisah Warga Cilandak Timur Hadapi Banjir di Balik Tanggul Anyar