"Dateng ke nikahan mantan aja udah nyesek apalagi yang jadi periasnya," tutur warganet.
"Sumpah nggak kuat woi lihatnya ngerasain kayak dia," pungkas warganet.
Berhenti Bersedih, Ini Cara Jitu Move On dan Melupakan Mantan Pacar
Putus hubungan dengan kekasih, tentu memberikan pukulan berat terhadap kesehatan psikis. Kejadian tersebut bisa membuat trauma hingga membuat Anda susah melupakan mantan pacar.
Dilansir Times of India, ada beberapa tips yang bisa Anda lakukan untuk move on dari mantan pacar. Apa saja? Berikut daftarnya!
Ingat bahwa semua butuh waktu
Masih memikirkan mantan telah bersama seseorang yang baru berarti bahwa Anda masih belum bisa melupakannya. Bukan berarti masih cinta, hal itu bisa berarti Anda membutuhkan lebih banyak waktu untuk sembuh.
Mungkin Anda masih menyangkal dan tidak dapat menerima kenyataan bahwa mantan telah berpindah hati. Tapi Anda perlu menerima apa adanya, suka atau tidak suka, orang yang pernah Anda cintai tidak lagi menjadi bagian dari hidup Anda.
Lepaskan, melupakan masa lalu memang tidak akan terjadi dalam waktu semalam, tetapi Anda harus berusaha. Fokus pada rencana dan tujuan masa depan. Percayalah bahwa suatu hari, semua rasa sakit ini akan hilang dan jadi kenangan.
Baca Juga: Viral! Bentak Emak-emak, Pria Ini Ngaku Malaikat Munkar, Namun Pencabut Nyawa
Hadapi ketakutan
Begitu Anda menerima apa yang terjadi, Anda harus mulai menghadapi ketakutan Anda. Terimalah kenyataan bahwa mantan telah memiliki seseorang yang baru. Ini mungkin akan menghancurkan hati Anda tetapi juga akan memulihkan Anda. Setelah beberapa saat, Anda akan kebal terhadap visualisasi kok.
Lebih sadar diri
Kesadaran diri adalah tentang menjadi sepenuhnya sadar akan diri sendiri, menjadi diri yang lebih baik, dan mampu mengendalikan perasaan serta pikiran. Mengenali diri sendiri tidak serta merta menghapus pikiran negatif.
Tetapi setidaknya, Anda akan menyadari segala sesuatu yang terjadi di dalam diri Anda. Inti dari kesadaran diri adalah menyadari bahwa imajinasi Anda tidak nyata. Dengan cara ini, Anda akan menghentikan proses berpikir negatif sebelum hal tersebut membanjiri pikiran Anda.
Anda menjadi apa yang Anda pikirkan
Tag
Berita Terkait
-
Azriel dan Sarah Niat Mau Menikah? Tapi Beda Agama, Ini Kata Anang Hermansyah
-
Bergaya Ala Superman saat di Jalan, Ending Pemotor Bikin Nyesek
-
Nyesek! Jauh-jauh Beri Kejutan Ultah Pacar, Malah Ditinggal Dinner sama 'Sahabat Cowoknya'
-
Muncul Potret Gadis Reinkarnasi Nike Ardilla, Mirip?
-
Viral Penampakan SD 'Petualangan Sherina' Kini, Kosong dan Terbengkalai
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
RKUHAP Resmi Jadi UU: Ini Daftar Pasal Kontroversial yang Diprotes Publik
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
Terkini
-
Bebas Berkat Amnesti Prabowo, KPK Ungkap Momen Hasto Kristiyanto Cocokkan Nomor Tahanan
-
Prediksi Cuaca Hari Ini 18 November 2025: Hujan di Sebagian Besar Wilayah
-
Menteri P2MI: Ada 352 Ribu Lowongan Kerja di Luar Negeri, Baru 20 Persen WNI yang Lamar
-
Pramono Sebut Harimau Kurus Viral di Ragunan Miliknya: Mungkin Kangen Sama Saya
-
Menpan RB Siap Patuhi Putusan MK: Polisi Aktif Wajib Mundur dari Jabatan Sipil, Tak Ada Celah Lagi
-
KPK Tegaskan Status Setyo Budiyanto: Sudah Purnawirawan, Aman dari Putusan MK
-
Menteri Hukum Pastikan KUHAP Baru Langsung Jalan Usai Disahkan Presiden, Bareng KUHP Pada 2026
-
Stop Buang Uang! Rahasia BRIN Perpanjang Umur Infrastruktur Pakai Ekstrak Kulit Buah dan Daun Teh
-
Benarkah KUHAP Baru Bisa Mengancam? Ini Isi Lengkap Pasal-pasal Soal Penyadapan Hingga Penahanan
-
Drama Penangkapan Maling Motor di Cengkareng: Ada Wanita dan Pengakuan Palsu!