Suara.com - Beredar sebuah video viral di media sosial memperlihatkan seorang wanita yang meminta uang mantan suami.
Wanita tersebut meminta uang mantan suami dengan alasan untuk kebutuhan sekolah anak.
Video yang diunggah melalui akun Tiktok pribadinya langsung menuai komentar dari warganet.
Dalam video tersebut, wanita itu sengaja meminta uang kepada sang mantan suami.
Wanita tersebut menggunakan anaknya untuk mendapatkan uang dari mantan suaminya.
Alasan Buat Uang Sekolah
Dalam video tersebut, wanita itu beralasan meminta uang untuk uang sekolah anaknya.
Hal tersebut lantaran sang mantan suami belum mengirimkan uang kepadanya untuk kebutuhan anak.
Dia pun memiliki ide dengan menyuruh anaknya meminta uang kepada sang ayah.
Baca Juga: 8 Fakta Satpol PP Aniaya Ibu Hamil Pemilik Warkop di Gowa Saat PPKM
Anak tersebut disuruh mengirimkan pesan kepada ayahnya dengan alasan meminta uang untuk uang sekolah.
"Mau shoping inget mantan suami belum transfer uang sekolah cus suruh anak chat," tulisnya, dikutip Suara.com.
Nantinya, uang yang diberikan dibagi dua dengan ibunya. Sang anak mendapatkan 20 persen dan ibunya 80 persen.
Tak hanya itu, dalam video tersebut, wanita itu justru menyuruh untuk menghabiskan uang mantan suaminya.
"Tambahin aja nolnya yang banyak. Kita porotin bapakmu," lanjutnya.
Tanggapan Warganet
Berita Terkait
-
Geger Mayat Bidan Desa Inhu Mengapung di Sungai, Keluarga Ungkap Hal Ini
-
8 Fakta Satpol PP Aniaya Ibu Hamil Pemilik Warkop di Gowa Saat PPKM
-
7 Potret Kamar Anak Muzdalifah, Tak Kalah Mewah dari Seisi Rumah
-
Tak Percaya Covid-19 dan Lawan Petugas, Kades di Sragen Juga Sebut 'Enak Jaman PKI'
-
Viral Banner Angkringan Jeritan Pedagang saat PPKM Darurat: Jualan Kopi Kayak Open BO
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Siapa Sebenarnya Pelapor Pandji? Polisi Usut Klaim Atas Nama NU-Muhammadiyah yang Dibantah Pusat
-
Langit Jakarta 'Bocor', Mengapa Modifikasi Cuaca Tak Digunakan Saat Banjir Melanda?
-
Debit Air Berpotensi Naik, Ditpolairud Polda Metro Jaya Sisir Permukiman Warga di Pluit
-
Bus TransJakarta Hantam Tiang PJU di Kolong Tol Tanjung Barat, Satu Penumpang Terluka!
-
El Clasico Legenda Bakal Hadir di GBK, Pramono Anung: Persembahan Spesial 500 Tahun Jakarta
-
Jakarta Dikepung Banjir, Ini 5 Cara Pantau Kondisi Jalan dan Genangan Secara Real-Time
-
Superflu vs Flu Biasa: Perlu Panik atau Cukup Waspada?
-
BNI Pertegas Dukungan Sekolah Rakyat untuk Perluas Pemerataan Pendidikan Nasional
-
Tutup Rakernas I 2026, PDIP Umumkan 21 Rekomendasi Eksternal
-
Banjir Rendam Jakarta, Lebih dari Seribu Warga Terpaksa Mengungsi