Suara.com - Pelajar SMA yang mandi di sekolah membuat ulah dengan bergaya fashion show di depan ruang kelas.
Adegan itu direkam oleh temannya untuk mengenang masa-masa SMA, kemudian diunggah di media soail TikTok.
Dalam video singkat itu, terlihat seorang anak SMA menggunakan setelan handuk keluar dari sebuah ruangan.
Ternyata, anak tersebut baru saja selesai mandi di kamar mandi sekolah. Karena hanya mengenakan setelan handuk, sang pemilik akun dan teman-temannya menyuruh anak tersebut untuk melakukan adegan fashion show atau peragaan busana.
Nurut saja, anak itu berjalan lenggak lenggok di lorong depan kelas-kelas.
"Temen gue abis mandi di sekolah, terus kita isengin sok-sokan fashion show," tulis pemilik akun sebagai keterangan video tersebut.
Bagaikan seorang model profesional, anak itu dengan percaya diri berjalan ke arah sang pemilik akun yang memegang kamera.
Wajahnya tersenyum seolah menebar kebahagiaan.
Namun, beberapa saat kemudian seorang guru melihat adegan tersebut. Mengetahui ada guru di sana, pria tersebut kaget dan lari kembali ke kamar mandi.
Baca Juga: Anak Tercebur Sumur Sedalam 26 Meter di Perum BKP Kemiling, Begini Kondisinya
Aksi kagetnya itu pun ditertawakan oleh teman-teman di sekitarnya.
Tak hanya teman-temannya, anak itu juga menghibur para warganet yang menyaksikan video TikTok ini. Sedikitnya 15 juta pengguna TikTok telah menyaksikannya.
"Heh bisa-bisanya mandi di sekolah pake bawa baju mandi lagi," ujar warganet.
"Gue mau berak aja ditahan, mending berak di rumah daripada di sekolah," tutur warganet.
"Bisa-bisanya mandi di sekolah," kata warganet.
"Gurunya syok pasti tuh," ucap warganet.
Tag
Berita Terkait
-
Anak Tercebur Sumur Sedalam 26 Meter di Perum BKP Kemiling, Begini Kondisinya
-
Viral Pria Mirip Sule, Dikira sang Pelawak Sedang Nyamar!
-
Viral Kakek Jalan Kaki Sambil Pegang Perut karena Kelaparan, Hidup di Jalan Kerap Diusir
-
Viral Tempat Tidur Anti Seks Bagi Atlet Olimpiade Tokyo, Para Atlet Beri Testimoni
-
Ejek Teman yang Dijemput Pacar Pakai Mobil, Wanita Ini Bikin Publik Bertanya-tanya
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Cuaca Semarang Hari Ini: Waspada Hujan Ringan, BMKG Ingatkan Puncak Musim Hujan Makin Dekat
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
-
Hasil Liga Champions: Kalahkan Bayern Muenchen, Arsenal Kokoh di Puncak Klasemen
Terkini
-
Francine PSI Tagih Janji Pramono: kalau Saja Ada CCTV yang Memadai, Mungkin Nasib Alvaro Beda
-
Rano Karno: JIS Siap Hidup Lagi, Pemprov DKI Benahi Akses dan Fasilitas Pendukung
-
KPK Sudah Terima Surat Keppres Rehabilitasi, Eks Dirut ASDP Ira Puspadewi dan Rekan Segera Bebas
-
Mulai 2026, Periksa Kehamilan Wajib 8 Kali: Cara Pemerintah Turunkan Angka Kematian Ibu dan Bayi
-
KPK Ungkap Keppres Rehabilitasi Eks Dirut ASDP Ira Puspitasari Dikirim Pagi Ini
-
Menanti Keppres Turun, Keluarga Eks Dirut ASDP Ira Puspadewi Sudah Tunggu Sejak Subuh di Rutan KPK
-
Isu Pembabatan Mangrove untuk Rumah Pribadi Mencuat, Komisi IV DPR Desak Investigasi Pemerintah
-
Menkes Sesalkan Kematian Ibu Hamil di Papua, Janji Perbaikan Layanan Kesehatan Agar Tak Terulang
-
Danau Maninjau Sumbar Diserbu Longsor dan Banjir Bandang: Akses Jalan Amblas, Banyak Rumah Tersapu!
-
Terungkap! Rangkaian Kekejaman Alex, Bocah Alvaro Kiano Dibekap Handuk, Dicekik, Jasad Dibuang