Suara.com - PemerIntah Provinsi DKI Jakarta bekerja sama dengan sejumlah pihak mengadakan program mobil vaksin keliling. Kegiatan ini dibuat demi mempercepat penyaluran vaksin Covid-19 kepada warga.
Berdasarkan data dari Jakarta Smart City, pada Kamis (29/7/2021), ada sembilan lokasi yang akan didatangi oleh mobil vaksin keliling ini. Tempat yang didatangi berlokasi di kawasan lima kota administrasi.
Terdapat dua cara yang bisa dilakukan bagi masyarakat yang ingin mengikuti vaksin keliling ini. Pertama adalah dengan mengunduh aplikasi Jakarta Kini lalu melakukan pendaftaran.
Cara kedua adalah dengan mendatangi langsung kantor Kelurahan atau RT/RW setempat sesuai dengan jadwal. Tiap mobil dan lokasi berbeda cara mendaftarnya.
Berikut jadwal lengkap mobil vaksin keliling, Rabu (28/7/2021):
Jakarta Timur
1. Mobil Vaksin Pulogebang
- Lokasi: RW 11 Jalan Mutiara Rusunawa Pulogebang
- Jam operasional: 08.00-12.00 WIB
2. Mobil Vaksin Duren Sawit
- Lokasi: SMPN 27 Duren Sawit
- Jam operasional: 08.00-12.00 WIB
Baca Juga: Viral Influencer Diduga Dapat Vaksin Booster Moderna Buat Nakes, Kemenkes Buka Suara
3. Mobil Vaksin Pulogadung
-Lokasi: RPTRA Kayumas Utara
- Jam operasional: 08.00-12.00 WIB
Jakarta Selatan
1. Mobil Vaksin Menteng Atas
- Lokasi: RPTRA Taman Batu
-Jam Operasional: 08.00-12.00 WIB
Jakarta Barat
1. Mobil Vaksin Kebon Jeruk
- Lokasi: Masjid Al-Anshor
- Jam operasional: 08.00-12.00 WIB
Berita Terkait
-
Mobil Vaksin Keliling Beroperasi di Jakarta, Simak Jadwalnya di Sini
-
Tersedia di Jakarta Selatan dan Timur, Ini Jadwal Mobil Vaksin Keliling 19 Juli 2021
-
Ada di Jaktim dan Jakut, Berikut Jadwal Vaksin Keliling 16 Juli 2021
-
Lokasi dan Jadwal Mobil Vaksin Keliling di Jakarta, Bisa Daftar ke Aplikasi Jakarta Kini
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 5 Rekomendasi Bedak Tabur untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Halus dan Segar
Pilihan
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik November 2025, Cocok Buat PUBG Mobile
-
Ratusan Hewan Ternak Warga Mati Disapu Awan Panas Gunung Semeru, Dampak Erupsi Makin Meluas
Terkini
-
Jalani Sidang dengan Tatapan Kosong, Ortu Terdakwa Demo Agustus: Mentalnya Gak Kuat, Tiga Kali Jatuh
-
Pohon Tumbang Lumpuhkan MRT, PSI Desak Pemprov DKI Identifikasi Pohon Lapuk: Tolong Lebih Gercep!
-
Merasa Terbantu Ada Polisi Aktif Jabat di ESDM, Bagaimana Respons Bahlil soal Putusan MK?
-
Terbongkar! Sindikat Pinjol Dompet Selebriti: Teror Korban Pakai Foto Porno, Aset Rp14 Miliar Disita
-
Usut Kasus Korupsi Haji di BPKH, KPK Mengaku Miris: Makanan-Tempat Istirahat Jemaah jadi Bancakan?
-
Jember Kota Cerutu Indonesia: Warisan yang Menembus Pasar Global
-
Dissenting Opinion, Hakim Ketua Sebut Eks Dirut ASDP Ira Puspadewi Harusnya Divonis Lepas
-
Komisi III 'Spill' Revisi UU Polri yang Bakal Dibahas: Akan Atur Perpanjangan Batas Usia Pensiun
-
Jadi Pondasi Ekonomi Daerah, Pemprov Jateng Beri Perhatian Penuh pada UMKM
-
Buntut Demo Agustus Ricuh, 21 Aktivis Didakwa Hina Presiden dan Lawan Aparat