Suara.com - Sebuah video yang memperlihatkan aksi seorang wanita memperlihatkan vila buatan sang kakak viral di media sosial dan menuai perhatian warganet.
Dalam video yang diunggah oleh sebuah akun Tiktok, Senin (13/9/2021) seorang wanita melakukan room tour di sebuah bangunan dari kayu yang ia sebut sebagai vila kelas dunia.
Wanita tersebut mengatakan bahwa vila itu biasa digunakan oleh keluarganya, dan merupakan hasil karya kakaknya sendiri.
"Tour vila kelas dunia," tulis wanita tersebut dalam kolom deskripsi, dikutip Suara.com, Selasa (14/9/2021).
Room tour vila bikinan sang kakak
Dalam videonya, wanita tersebut menjelaskan dan memperlihatkan secara detail vila tersebut dan juga fasilitas yang ada di sana.
Mulai dari tempat untuk bakar-bakar, musala, hingga meja yang juga berfungsi sebagai jendela.
"Ini tempat bakar-bakar aku, biasanya di sini aku spill cerita-cerita horor, terus ini batu kata abangku mau dibikin kolam, terus itu jalan turun," ujarnya.
"Terus kita masuk, jadi kita langsung disuguhi musala. Sebelum masuk dapur aku mau kasih tunjuk, ada meja dan jendela yang kaya di Jepang, tapi view-nya itu batu, aku heran," ujarnya lagi.
Baca Juga: Viral di TikTok! Bocah Menang Lomba Kelereng Dengan Wajah Datar Bikin Warganet Curiga
Selanjutnya, ia juga memperlihatkan dapur sederhana dan kamar mandi yang semuanya tak menggunakan peralatan elektronik karena di vila itu tak ada listrik.
Tanggapan warganet
Melihat video tersebut, para warganet lantas menuliskan beragam komentar. Sebagian besar dari mereka kagum dengan vila yang dibangun sendiri tersebut.
Meskipun demikian, ada juga beberapa warganet yang menyebut suasana vila tersebut akan menjadi menyeramkan saat malam hari.
"Siang indah malam horor," komentar salah seorang warganet.
"Lo keren sist, sendirian di hutan tanpa rasa takut sedikitpun, 4 jempol buat lo," ujar warganet lain.
Berita Terkait
-
Ibu Iseng Coba Pakai Seragam Sekolah Anak, Penampilannya Jadi Sorotan
-
Viral! Sebut Mbak Tuginem Maling, Padahal Mantannya, Pria Ini Dihujat Tak Tahu Malu
-
Viral di TikTok! Bocah Menang Lomba Kelereng Dengan Wajah Datar Bikin Warganet Curiga
-
Masak Mi Instan dengan Alat Tak Terduga Gegara Regulator Rusak, Publik: Kapan Matengnya?
-
Tertangkap CCTV, Viral Video Lelaki Keder Lupa Simpan Sapu yang Baru Ia Pakai
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
KPK Ungkap Akal Bulus Korupsi Pajak PT Wanatiara Persada, Negara Dibobol Rp59 M
-
5 Fakta OTT Kepala Pajak Jakut: Suap Rp6 Miliar Lenyapkan Pajak Rp59 Miliar
-
Megawati Tiba di Rakernas PDIP, Siapkan Arahan Tertutup Usai Disambut Prananda Prabowo
-
Gus Yaqut Tersangka Skandal Haji, Tambah Daftar Panjang Eks Menteri Jokowi Terjerat Korupsi
-
Konsisten Tolak Pilkada Lewat DPRD, PDIP: Masa Hak Rakyat Bersuara 5 Tahunan Mau Diambil?
-
Pakar Klarifikasi: Bongkar Tiang Monorel Rasuna Said Hanya Rp300 Juta, Bukan Rp100 Miliar
-
Selamat Tinggal Rompi Oranye? KPK Tak Akan Lagi Pamerkan Tersangka Korupsi di Depan Kamera
-
PDIP: Kami Penyeimbang, Bukan Mendua, Terungkap Alasan Ogah Jadi Oposisi Prabowo
-
Subuh Mencekam di Tambora: Api Amuk 15 Bangunan, Kerugian Tembus Rp1,7 Miliar
-
Trump Dikabarkan Kirim Operasi Khusus Militer AS untuk 'Caplok' Greenland