Suara.com - Beredar video menampilkan seorang wanita yang menghadiri pernikahan mantan pacar.
Wanita itu pasrah melihat mantan pacarnya menikah dengan cewek lain.
Mirisnya, cewek yang dinikahi oleh sang mantan merupakan sosok yang ia kenal.
Ya, sosok tersebut ialah kakak kandungnya. Wanita itu harus menyaksikan keduanya menikah.
Dia tampak tegar menghadiri pernikahan kakak kandungnya dengan mantan pacar.
Dirinya hanya bisa memberikan selamat serta doa untuk keduanya. Sebab, mantan pacarnya kini telah menjadi kakak iparnya sendiri.
"Selamat buat mantanku, sekarang jadi kakak ipar," tulisnya dalam keterangan video itu, dikutip Suara.com.
Mantan Pacar Jadi Ipar
Dalam video tersebut, wanita itu terlihat merekam momen mereka berdua mengikat janji suci.
Baca Juga: Viral Pengamen Rasa Menodong di BKB, Menangis Minta Maaf Saat Ditangkap
Wanita tersebut terlihat memakai jilbab berwarna putih dan gaun senada.
Ia dari kejauhan menyaksikan keduanya melakukan prosesi akad nikah.
Sementara itu, kedua mempelai tampak duduk berdua di depan seorang penghulu.
Menyaksikan momen tersebut, dirinya hanya bisa memberikan doa terbaik untuk keduanya.
"Pacarannya sama aku, nikahnya sama kakak kandungku. Semoga kalian menjadi keluarga yang samawa," ungkapnya.
Meski demikian, wanita tersebut mengaku telah mengikhlaskan mantan pacarnya menikah dengan kakak kandungnya.
Berita Terkait
-
Viral Pengamen Rasa Menodong di BKB, Menangis Minta Maaf Saat Ditangkap
-
Satpol PP Kabupaten Bogor Terciduk Cekik PKL Perempuan, Netizen Ngamuk
-
Jatuh Terpeleset di Pesta Pernikahan, Wanita Ini Gugat Pemilik Lokasi Pernikahan
-
Cerita Cewek Diberi Air Galon Ibu Kos Hanya untuk Mandi, Auto Glowing!
-
Best 5 Oto: Busana Hasil Daur Ulang Airbag Mercedes-Benz, Motor Sport Kolaborasi Suzuki
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Longsor Akibat Kecelakaan Kerja di Sumedang: Empat Pekerja Tewas
-
Polisi Tembakkan Gas Air Mata Bubarkan Tawuran di Terowongan Manggarai
-
Hujan Deras Genangi Jakarta Barat, Sejumlah Rute Transjakarta Dialihkan
-
Alasan Kesehatan, 5 Terdakwa Korupsi Pajak BPKD Aceh Barat Dialihkan Jadi Tahanan Kota
-
Mulai Berlaku 2 Januari 2026, Ini 5 Kebiasaan yang Kini Bisa Dipidana oleh KUHP Nasional
-
Misteri Satu Keluarga Tewas di Tanjung Priok, Ini 7 Fakta Terkini
-
Sekolah di Aceh Tamiang Ditargetkan Bisa Beroperasi 5 Januari 2026
-
Teriakan Histeris Anak Pulang Kerja Ungkap Kematian Misterius Satu Keluarga di Warakas
-
Misteri Kematian Satu Keluarga di Warakas, Polisi Temukan Teh dan Jasad Melepuh
-
Anggaran Besar, Celah Lebar: Mengapa Pendidikan Selalu Jadi Lahan Basah Korupsi?