Suara.com - Polisi telah memeriksa putra pertama Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok, Nicholas Sean. Dia diperiksa sebagai terlapor atas kasus dugaan tindak penganiayaan terhadap pesinetron, Ayu Thalia. Dalam pemeriksaan itu, Nicholas Sean menyodorkan rekaman suara untuk membantah tudingan penganiayaan.
Kuasa hukum Sean, Ahmad Ramzy mengatakan kliennya diperiksa di Polsek Penjaringan pada Selasa (28/9/2021) kemarin.
"Kemarin Nicholas Sean sebagai warga negara yang taat hukum memenuhi panggilan dan sudah dilakukan pemeriksaan di Polsek Penjaringan. Saya selaku kuasa hukum mendampingi pemeriksaannya," kata Ramzy kepada wartawan, Rabu (29/9/2021).
Menurut Ramzy, setidaknya ada 20 pertanyaan yang disampaikan penyidik kepada Sean. Salah satunya terkait kronologis kejadian.
"Secara garis besar itu terkait sebenarnya apa yang terjadi. Kan selama ini dia (Ayu Thalia) selalu bilang (Sean) mendorong, tapi ternyata ketika dipertanyakan adalah apakah Nicholas Sean menarik dari atas mobil," tuturnya. Ramzy.
Selain itu, Ramzy menyebut pihaknya juga turut menyertakan sejumlah barang bukti kepada penyidik untuk menguatkan bantahan atas laporan yang dilayangkan oleh Ayu Thalia. Salah satu buktinya yakni berupa rekaman suara.
"Ada bukti rekaman jika terlapor sudah meminta kepada pelapor untuk keluar dari mobil. Sudah kita sampaikan semua," pungkasnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 63 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari: Ada Groza Yuji Itadori, MP40, dan Item Jujutsu
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- 5 Motor Bekas 6 Jutaan Cocok untuk Touring dan Kuat Nanjak, Ada Vixion!
- Mobil 7 Seater dengan Harga Mirip Mitsubishi Destinator, Mana yang Paling Bertenaga?
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
Pilihan
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Januari 2026, Handal untuk Gaming dan Multitasking
-
Harda Kiswaya Jadi Saksi di Sidang Perkara Dana Hibah Pariwisata
Terkini
-
Inntip Momen Keakraban Macron Sambut Prabowo di Paris, Ada Pelukan Hangat saat Jamuan Pribadi
-
Polisi Temukan Obat dan Surat Rawat Jalan RSPI di Kamar Apartemen Selebgram Lula Lahfah
-
Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
-
Bantah Kabar 'Disemprot' Komisi VII DPR, Menpar Widiyanti: Beritanya Agak Lucu, Kami Baik-baik Saja
-
Dugaan Overdosis hingga Lebam di Tubuh Selebgram Lula Lahfah, Polisi: Tunggu Autopsi!
-
Selebgram Lula Lahfah Tewas di Apartemen Dharmawangsa! Polisi Langsung Olah TKP
-
Guru Besar USNI Soroti Peran Strategis Generasi Z di Tengah Bonus Demografi Indonesia
-
Isu Keamanan Produk, DRW Skincare Buka Pendampingan Medis Gratis bagi Pasien Terdampak
-
Aksi Mogok Pedagang Daging Sapi Tak Goyahkan Pedagang Bakso
-
Bela Istri dari Jambret, Suami di Sleman Jadi Tersangka: Pakar Ungkap Titik Kritis Pembuktiannya