Suara.com - Mencari Asisten Rumah Tangga (ART) memang tak mudah. Seperti yang belum lama viral di Twitter di mana sebuah keluarga mendapatkan ART yang malah menggoda majikannya.
Sebuah unggahan dari akun Instagram @reviewnanny menunjukkan curhatan keluarga yang mempekerjakan ART bermasalah.
Menurut unggahan tersebut, ART bernama Nur mulanya bekerja layaknya ART biasa. Namun lama kelamaan minta dibelikan peralatan pribadi.
Mulai dari casing handphone hingga powerbank. Tak hanya minta dibelikan macam-macam, ART ini juga mulai menggoda majikannya dengan panggilan 'Sayang'.
"Pembantu ini mulai bekerja sejak awal Januari. Tugasnya bersih-bersih. Setelah istri saya lahiran bulan Juni, saya selalu di lantai 1 jaga toko. Istri saya di lantai 2 sibuk jaga bayi dan anak ke 1," tulis akun tersebut. .
"Si Nur mulai sering whatsApp chat enggak penting ke saya sejak Juli. Lalu suka minta dibeliin ini itu. Minta casing hp tapi saya bilang udah beli tapi barang enggal datang. Lalu minta powerbank, saya marah karna harganya 250-ribuan," imbuhnya.
Tak tahan dengan kelakuan ART nya, majikan tersebut kemudian melapor pada istrinya. Pasangan ini kemudian mulai mengupulkan bukti ketidakberesan ART.
"Istri saya sambungin whatsApp saya ke komputer jadi istri saya juga lihat dia chatnya kaya gimana. Sampai berani itu pembantu bilang sayang ke saya. Istri saya marah, tapi dia diam saja dan pura-pura enggak tau. Katanya tunggu mertua saya datang jadi seksi," tambahnya.
Setelah mertua dan ipar datang, akhirnya ART tersbeut diintrogasi dan dipecat. Namun belum selesai sampai dipecat, ART juga sempat membawa beberapa barang milik majikan.
Baca Juga: Viral Video Ganteng Tapi Bokek atau Biasa Namun Tajir, Warganet Fokus Sama Muka Pria Ini
"Saya bilang kembalikan barang-barang saya atau lapor ke yang berwajib. Dia bilang mau ke toko balikin, tapi yang datang ke toko bukan dia. Orang itu bilang dia majikan barunya," tulis majikan yang tak disebutkan namanya.
"Tp pembantu saya yang lain bilang itu orang bukan majikannya tapi kakaknya," tambahnya.
Unggahan tersebut mendapatkan banyak tanggapan dari warganet, mulai dari yang bernasib serupa hingga mendapatkan ART yang sesuai.
"Pernah punya ART tiga kali usia, masih muda-muda, baru2 pada lulus SMA, rata-rata pada mau kerja dapet duit buat beli hp, makanya pas dah cukup uang buat beli hp dia resign, sambil pergi sambil maling juga, celengan ayam ade gue dibawa," komentar warganet.
"Untung mbakku baik banget. Udah 18 tahun sama keluarga aku dari aku kecil sampai udah pindah keluar rumah orang tua, masih setia. Udah kaya keluarga. Beliau dari single sampai sekarang udah beranak dua," imbuh warganet lain.
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
Terkini
-
Negosiasi Panas Krisis Iklim Kandas Gegara Kebakaran di Dapur COP30, Apa Penyebabnya?
-
KPK Tancap Gas Sidik Korupsi Bansos, Meski Rudi Tanoe Terus Ajukan Praperadilan
-
Malam Penganugerahan Pegadaian Media Awards 2025 Sukses Digelar, Ini Daftar Para Jawaranya
-
Sekjen PBNU Minta Pengurus Tenang di Tengah Isu Pelengseran Gus Yahya dari Kursi Ketua Umum
-
Kader Muda PDIP Ditantang Teladani Pahlawan: Berjuang Tanpa Tanya Jabatan
-
Kementerian PU Tingkatkan Kapasitas Petugas Pelayanan Publik
-
Bukan Cuma Guru Ngaji, Ketua Kelompok Pengajian di Jember Kini Dapat Uang Insentif
-
Siswa Mengadu soal Perundungan di Sekolah, Wagub Rano Karno Janji Usut Tuntas
-
Mendagri Harap Karang Taruna Jadi Motor Penggerak Perubahan Desa
-
Tak Terima Jadi Tersangka, Kakak Hary Tanoe Kembali Ajukan Praperadilan Lawan KPK