Suara.com - Pengendara motor dan perempuan yang dibonceng olehnya harus mengalami rasa malu. Padalnya motor besar yang dikendarainya tak kuat di tanjakan.
"Detik-detik motor CB150R tidak kuat ditanjakan," tulis akun agoez_bandz4 pada instagramnya.
Hal yang unik adalah perempuan yang membonceng malah terlihat langsung berlari saat motor oleng mundur.
Akibat berlaian di turunan, perempuan tersebut nyungsep di rerumputan.
Video tersebut tentu mengundang berbagai rekasi dari waganet, bahkan sudah dikomentarari lebih dari seribu kali.
"Ceweknya kena azab setelah meninggalkan pacar yang kesusahan," tulis warganet di kolom komentar.
"Yang dibonceng remnya blong," imbuh warganet lain.
"Itu ceweknya ngapain tiduran di rumput," komentar warganet.
"Udah bener-bener anteng dimotor, malah loncat. Terjungkal pula," imbuh warganet lainnya.
Baca Juga: Viral Video Pria Marah Banting Kucing Diduga Karena Anaknya Disuruh Cuci Kaki
Sebenarnya ada cara tersendiri untuk meningkakakan performa motor terutama Honda CB150R. Dalam hal ini Anda perlu mengganti gir belakang dengan mata yang lebih banyak.
Anda cukup menambahkan 2 hingga tiha mata saja untuk mengganti rasio akhir motor. Selain itu, Anda bisa sesuaikan gigi sepeda motor yang dirasa pas dan jangan menurunkan kecepatan di tanjakan.
Video yang telah ditonton lebih daru 34 ribu kali tersebut bisa Anda tonton di sini.
Berita Terkait
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Konflik Lahan di Lebak Memanas, DPR Panggil Perusahaan dan KLHK
-
Di Hadapan Buruh, Aher Usul Kontrak Kerja Cukup Setahun dan Outsourcing Dibatasi
-
Aher Terima Curhat Buruh: RUU Ketenagakerjaan Jadi Sorotan, PHK Sepihak Jadi Ancaman
-
Tips Akhir Tahun Ga Bikin Boncos: Maksimalkan Aplikasi ShopeePay 11.11 Serba Hemat
-
Deolipa Tegaskan Adam Damiri Tidak Perkaya Diri Sendiri dalam Kasus Korupsi Asabri
-
Tak Hadir Lagi di Sidang Sengketa Tambang Nikel Haltim, Dirut PT WKS Pura-pura Sakit?
-
Gubernur Pramono Lanjutkan Uji Coba RDF Rorotan Meski Diprotes: Tidak Kapasitas Maksimum
-
Hasto: PDIP Dorong Rote Ndao Jadi Pusat Riset Komoditas Rakyat, Kagum pada Tradisi Kuda Hus
-
Di Rote Ndao, Hasto PDIP Soroti Potensi Wilayah Terluar RI
-
Belajar Asuransi Jadi Seru! Chubb Life Luncurkan Komik Edukasi Polistory