Suara.com - Seorang mahasiswi yang kuliah di Inggris sering menerima pesan meresahkan dari tetangga yang menemukan nomor ponselnya dari dari sebuah paket.
Menyadur Metro Rabu (21/11/2021), wanita ini menerima pesan cabul bertubi-tubi dari tetangganya yang selalu mengajaknya untuk bersetubuh.
Penguntit ini juga mengirim foto alat kelamin hingga akhirnya Eleanor Maddison, 23, melapor ke polisi dan pindah rumah karena tertekan oleh pelecehan Jehad Khan.
Pria 46 tahun itu berulang kali ingin membayarnya untuk seks dan mengatakan dia mencintainya, mengawasinya saat dia meninggalkan rumah sambil menjilati jendelanya.
Aksi ini dimulai pada Januari tahun ini ketika Eleanor memesan beberapa buku medis untuk kursusnya. Dia tk di rumah ketika buku itu tiba, jadi paketnya dititipkan pada Khan.
"Dia menelepon untuk mengatakan paket saya ada padanya dan saya mengatur untuk mengambilnya malam itu."
"Saya belum pernah bertemu dengannya sebelumnya dan saya berterima kasih padanya dan hanya itu. Saya menyadari ketika saya memeriksa paket bahwa nomor ponsel saya ada di label."
Malamnya, Khan mengirim pesan kepada Eleanor dengan mengatakan: "Selamat malam sayang, aku akan bekerja."
Eleanor mengabaikan pesan itu, tapi dia terus mengirim emoji hati dan bertanya apakah saya akan berkencan dengannya. Saya mengatakan sudah punya pacar tapi dia malah menawari £100 agar saya berkencan dengannya.
Baca Juga: Sidang Unlawful Killing: Pegang Senpi, Polisi Penguntit Rombongan Rizieq Tak Bawa Borgol
"Dia adalah seorang pria paruh baya, berusia empat puluhan, dan saya pikir dia tidak pantas." Meskipun Eleanor tidak memberikan indikasi bahwa dia ingin berbicara dengannya, dia terus mengiriminya WhatsApp.
Ia terlalu tertekan untuk tetap tinggal di rumahnya dan pindah ke blok dengan keamanan sepanjang waktu. Dia juga mengganti nomor teleponnya.
Eleanor sekarang memulai petisi untuk menghentikan nomor telepon yang disertakan di bagian luar paket.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              Bareskrim Polri Bongkar Tambang Pasir Ilegal di Taman Nasional Gunung Merapi Bernilai Rp 48 Miliar
 - 
            
              Sidang MKD: Ahli Hukum Warning Pelaku Hoaks, Video Uya Kuya Jadi Bukti
 - 
            
              Bukan soal Whoosh, Ini Isi Percakapan Dua Jam Prabowo dan Ignasius Jonan di Istana
 - 
            
              KontraS Pertanyakan Integritas Moral Soeharto: Apa Dasarnya Ia Layak Jadi Pahlawan Nasional?
 - 
            
              Viral Pria Gelantungan di Kabel Jalan Gatot Subroto, Ternyata Kehabisan Ongkos Pulang Kampung
 - 
            
              Dorong Kedaulatan Digital, Ekosistem Danantara Perkuat Infrastruktur Pembayaran Nasional
 - 
            
              AJI Gelar Aksi Solidaritas, Desak Pengadilan Tolak Gugatan Mentan Terhadap Tempo
 - 
            
              Temuan Terbaru: Gotong Royong Lintas Generasi Jadi Kunci Menuju Indonesia Emas 2045
 - 
            
              PSI Kritik Pemprov DKI Pangkas Subsidi Pangan Rp300 Miliar, Dana Hibah Forkopimda Justru Ditambah
 - 
            
              Penerima Bansos di Jakarta Kecanduan Judi Online, DPRD Minta Pemprov DKI Lakukan Ini!