Suara.com - Cuitan akun Twitter @AREAJULID pada 3 Januari 2022 lalu mengunggah cuitan foto tangkapan layar yang berisi pendapat dari seseorang.
Pendapat orang itu mendadak menjadi sorotan dari warganet. Orang ini berpendapat tentang perbandingan peran pekerja seks komersial (PSK) dan istri.
Orang tersebut berpendapat bahwa menjadi PSK itu tidak mudah. Apalagi PSK yang bekerja di bawah sebuah manajemen.
Menurutnya, PSK yang bekerja dinaungi manajemen harus bekerja ekstra. Sama halnya dengan orang yang bikin akun onlyfans. Mereka juga harus bersaing memenuhi fantasi audiensi demi uang.
Ia mengatakan tentang definisi seorang PSK dimata ibu rumah tangga yakni menjual diri, melayani, lalu dikasih uang. Baginya PSK hanya menjual jasa setelah itu urusan berakhir dengan pelanggannya.
Ia membandingkan dengan seorang istri yang memilih untuk menjual diri kemudian dibeli dan dimiliki oleh pembelinya. Menurutnya, istri tersebut tidak jarang diperlakukan seperti budak berlian.
Orang ini menegaskan apabila PSK merupakan profesi. Jadi, para PSK sangat mungkin bisa melayani lebih baik dari pelayanan seorang istri.
Menurutnya, hal itu terjadi sebab istri memiliki refrensi yang minim dibandingkan dengan PSK yang profesional. Ia mengucapkan jika target pasar PSK memang suami yang tidak puas dengan pelayanan istrinya.
Hingga berita ini dibuat cuitan tersebut telah mendapatkan 19,6 ribu likes dari pengguna Twitter. Warganet yang membaca cuitan ini dibuat geram dengan orang itu.
Baca Juga: Pergoki Suami Lihat Foto Cewek Pakai Baju Seksi, Istri: Aku Tidak Cantik Lagi
"Gila banget, dikira IRT kerjaanya cuma itu doang. Gobloknya sudah meresap ke sumsum tulang kayaknya, otak isinya cuma selakangan doang," komentar seorang warganet.
"Orang kok kalau goblok tuh dipamerin gitu loh. Kayak sengaja biar semua orang tau dia goblok," imbuh yang lain.
"Aduh si goblok ini enggak ada otak banget, IRT disamain pula sama jual diri, marah banget gue," tulis lainnya.
"Dia kasih statement kayak begini, punya ibu enggak ya? Apa enggak kepikiran ibunya bagaimana kalau tahu dia tulis kayak begini, ngehina ibu rumah tangga. Hmm tapi kayaknya enggak akan kepikir sampai sini sih, terlalu goblok soalnya," timpal warganet lain.
Ada warganet wanita yang dibuat tambah takut untuk menikah setelah membaca pendapat orang tersebut.
"Gue tahu dia goblok. tapi dengan liat statement goblok begini bikin gue makin enggak mau nikah. Takut salah ketemu sama orang goblok macem gini, apa lagi kalau keluarganya juga goblok," ucap seoarang pengguna Twitter.
Berita Terkait
-
Bahar bin Smith Jadi Tersangka, Denny Siregar Aneh Kok Disalahkan: Gua Cuma Narget Doang
-
Pria tanpa Identitas Ditemukan Gantung Diri di Gunung Camang
-
5 Momen Gilang Dirga Umumkan Kehamilan Istri, Banjir Tangis Haru!
-
Bukannya Menegur Langsung, Pria Ini Malah Hujat Orang di Sosmed Gegara Urusan Gym
-
Pergoki Suami Lihat Foto Cewek Pakai Baju Seksi, Istri: Aku Tidak Cantik Lagi
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Bupati Pati dan Wali Kota Madiun Terjaring OTT KPK, Apa Kata Istana?
-
Benyamin Davnie Kutuk Oknum Guru di Serpong Pelaku Pelecehan Seksual ke Murid SD: Sangat Keji
-
Soal Tim 8 yang Diduga Ikut Lakukan Pemerasan, Sudewo: Mayoritas Kades di Jaken Tak Dukung Saya
-
Saudia Indonesia Sambut Director of East Asia & Australia Baru dan Perkuat Kolaborasi Mitra
-
Satgas Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pascabencana Wilayah Sumatera Paparkan 11 Prioritas
-
Pakai Rompi Oranye dan Tangan Terborgol, Sudewo Minta Warga Pati Tetap Tenang
-
Bupati Pati Sudewo Bantah Lakukan Pemerasan Calon Perangkat Desa Usai Resmi Pakai Rompi Oranye KPK
-
Bukan Cuma Perkara Dugaan Pemerasan, Bupati Pati Sudewo Juga Jadi Tersangka Kasus DJKA
-
Nicke Widyawati Ngaku Tak Pernah Dapat Laporan Soal Penyewaan Kapal dan Terminal BBM
-
Bupati Pati Sudewo dan Tim Suksesnya Diduga Peras Calon Perangkat Desa Hingga Rp 2,6 Miliar