Suara.com - Seorang pria yang menceritakan pengalamannya mendapatkan istri berawal dari isi bensin di SPBU telah menjadi viral di media sosial.
Momen manis tersebut diunggah oleh akun TikTok @/jeriardiyanto, Senin (10/1/2022). Hingga berita ini ditulis, video telah ditonton 2,1 juta kali dan disukai lebih dri 193 ribu pengguna Tiktok.
"Tutorial deketin cewek SPBU hingga menjadi istri," tulisnya sebagai keterangan unggahan seperti dikutip Suara.com, Selasa (11/1/2022).
Pria yang merupakan anak motor ini awalnya sudah mengincar wanita pujaan hatinya yang menjadi karyawan salah satu SPBU.
Lama kelamaan, pria ini berhasil menaklukkan hati wanita karyawan SPBU sehingga sekarang sudah menjadi istri dan ibu dari anak-anaknya.
Dalam video tersebut, pria ini sekaligus memberikan tutorial untuk mendekati wanita pegawai SPBU hingga menjadi istri berdasarkan pengalaman pribadinya.
Tampaknya, potongan-potongan video itu diambil oleh pria ini saat mengejar pujaan hatinya.
Pertama, pria ini menyarankan untuk mencari salah satu SPBU yang menjadi incaran.
Ia seraya membagikan momen saat dirinya pergi mengisi bensin di SPBU tempat wanita pujaan hatinya bertugas.
Baca Juga: Siswa SMA Pamer Bekal Makanan di Sekolah, Penampakan Nasinya Bikin Syok: Sekte Baru
Pria itu lalu menyarankan untuk mengisi bensin sebesar Rp15.000 agar sering-sering bertemu.
"Isi bensinya 15k aja biar sering-sering ketemu mbaknya," saran pria ini.
Kedua, pria ini kemudian pergi lagi ke SPBU tempat pujaan hatinya bekerja. Ia juga memberanikan diri memberinya coklat.
Ketiga, pria ini lalu mengajak wanita tersebut untuk berkenalan. Keempat, ia mengajaknya jalan.
"Ajak jalan (jajanin cilok sama es godepres)," tulisnya seraya merekam momen boncengan bersama wanita tersebut.
Dalam ceritanya, pria ini lalu mengajak wanita yang dikenalnya di SPBU untuk menikah.
Berita Terkait
-
Curhat Pilu Wanita yang Suaminya Lebih Pilih Orang Ketiga, 'Ku Lepas Kau dengan Bismillah'
-
Nyesek, Adik Temukan Benda Ini Saat Beberes, Langsung Kangen Almarhumah Kakak
-
Viral Kisah Gadis Penghafal Al-Quran, Wajib Setor Hafalan di Sela Bermain Bersama Teman
-
Gadis Corat-coret Mobil Pakai Spidol Malah Banjir Pujian: Sepantasnya Diberi Hadiah
-
Siswa SMA Pamer Bekal Makanan di Sekolah, Penampakan Nasinya Bikin Syok: Sekte Baru
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
Terkini
-
Nasib Gubernur Riau di Ujung Tanduk, KPK Umumkan Status Tersangka Hari Ini
-
Pemprov Sumut Dorong Ulos Mendunia, Masuk Daftar Warisan Budaya Dunia UNESCO
-
Alamak! Abdul Wahid jadi Gubernur ke-4 Terseret Kasus Korupsi, Ini Sentilan KPK ke Pemprov Riau
-
Nasib Diumumkan KPK Hari Ini, Gubernur Riau Wahid Bakal Tersangka usai Kena OTT?
-
OTT KPK di Riau! Gubernur dan Kepala Dinas Ditangkap, Siapa Saja Tersangkanya?
-
KPK Sebut OTT di Riau Terkait dengan Korupsi Anggaran Dinas PUPR
-
Polisi Berhasil Tangkap Sindikat Penambangan Ilegal di Taman Nasional Gunung Merapi
-
600 Ribu Penerima Bansos Dipakai Judi Online! Yusril Ungkap Fakta Mencengangkan
-
Pemerintah Segera Putihkan Tunggakan Iuran BPJS Kesehatan, Catat Waktunya!
-
Pengemudi Ojol Jadi Buron Usai Penumpangnya Tewas, Asosiasi Desak Pelaku Serahkan Diri