Suara.com - Tenda hajatan untuk pernikahan sering kali dipasang di jalan. Hal ini yang membuat akses mobil sering kali terhambat.
Seperti akses bus pariwisata yang satu ini yang akhirnya nekat menerobos acara dangdutan di hajatan.
Pada video yang diunggah oleh akun Instagram @kepoin_terending, terlihat sebuah hajatan tengah berjalan di mana acara hiburan telah berlangsung.
Biduan dangdut masih menyanyi di panggung dan para penonton masih bergoyang. Namun sementara aksi goyang para tamu harus dihentikan sementara.
Pasalnya, sebuah bus pariwisata datang menerobos tenda hajatan untuk lewat. Beberapa pengunjung pun membantu bus tersebut melewati hajatan dengan aman.
Saat bus lewat, biduan masih tetap menyelesaikan lagunya. Penonton juga masih ada di lokasi hajatan.
Menurut akun tersebut, bus menerobos hajatan ini terjadu di Kecamatan Plaosan, Kabupaten Magetan, Jawa Timur pada Kamis (17/3/2022).
"Salah satu warga, Suradi mengatakan, bus yang menerobos hajatan itu merupakan milik salah satu warga desa setempat," ungkap akun tersebut.
Sunardi menjelaskan bahwa bus atau kendaraan yang menerobos hajatan sudah biasa terjadi di desanya.
Baca Juga: Heboh, Wajah Pawang Hujan MotoGP Mandalika Disebut Mirip Cucu Soerkarno Puan Maharani
Jalan di desa tersebut menurut Sunardi kebanyakan sempit dan satu jalur. Sehingga kendaraan lewat hajayan sudah menjadi hal lumrah.
“Itu kan jalannya cuma satu, jadi sudah biasa pas acara resepsi ada orang lewat bawa rumput pulang dari sawah,” ungkap Sunardi seperti yang dikutip dari akun Instagram @kepoin_trending.
Unggahan tersebut tentu mendapatkan berbagai respons dari warganet.
"Enggak sekalian diajak makan tuh pak sopirnya," komentar warganet.
"Busnya ikut goyang," imbuh warganet lain.
"Ikut goyang bang," tulis warganet di kolom komentar.
Berita Terkait
-
Viral Wajah Pawang Hujan Rara Disamakan Publik dengan Puan Maharani, Netizen: Kaya Pinang Dibelah Dua
-
Kreatif! Viral Pernikahan Ini Beri Suvenir Tanaman untuk Tamu Undangan, Panen Pujian Warganet
-
Kecewa, Penonton MotoGP Mandalika Ungkap Pengalaman Ditelantarkan Panitia hingga Harus Jalan Kaki: Kacau!
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Kuasa Hukum Roy Suryo Sebut Kunjungan Eggi Sudjana ke Solo 'Bentuk Penyerahan Diri'
-
PDIP Kritik Pemotongan Anggaran Transfer, Desak Alokasi yang Adil untuk Daerah
-
PDIP Ingatkan Mandat Reformasi, Minta TNI Jauhi Politik Praktis dan Perkuat Industri Pertahanan
-
Tolak Pilkada Lewat DPRD, Megawati: PDIP Berdiri Paling Depan Jaga Hak Rakyat!
-
Cegah Bencana Ekologis, Rakernas I PDIP Desak Penegakan Hukum Lingkungan dan Penguatan Mitigasi
-
Prabowo Beri Mandat ke Dirut Baru Pertamina: Pecat Siapa Saja yang Tidak Bagus!
-
Bantah Dibekingi Orang Besar, Abdul Gafur Tantang Pembuktian Aliran Dana ke Kubu RRT
-
MAKI Laporkan Rekening Gendut Istri Pejabat Kemenag Senilai Rp32 Miliar ke KPK
-
Setelah Resmikan Proyek Besar di Balikpapan, Apa Agenda Rahasia Prabowo di IKN?
-
Sadar Direksi BUMN Ndablek, Prabowo: Sudah Rugi Malah Minta Tantiem