Suara.com - Nama Immanuel Ebenezer belakangan ini mencuat setelah ia menjadi saksi meringankan untuk terdakwa kasus terorisme, Munarman. Langkahnya tersebut dianggap bertentangan dengan semangat menentang dan melawan aksi terorisme.
Immanuel sendiri adalah salah satu pentolan pendukung Presiden Joko Widodo. Hingga kini ia masih tercatat sebagai Ketua Umum Relawan Jokowi Mania (JoMan).
Ia juga sempat mencicipi kursi Komisaris Utama BUMN PT Mega Eltra, salah satu anak perusahaan Pupuk Indonesia yang bergerak di bidang perdagangan dam konstruksi.
Setelah pro kontra kesaksiannya untuk Munarman merebak, ia dicopot dari jabatan komisaris tersebut. Namun ia mengaku tidak diberitahu alasan pencopotannya tersebut.
Meski begitu, Immanuel menyatakan tetap mendukung Joko Widodo. Ia tidak berpaling dan tetap berjuang agar pada 2024 nanti tidak terjadi perpecahan di masyarakat karena kontastasi dalam pesta demokrasi.
Apa saja sepak terjang Immanuel Ebenezer dalam kancah politik Indonesia? Berikut ulasannya.
1. Menjadi saksi meringankan untuk Munarman
Pada Rabu, 23 Februari 2022 lalu, Immanuel Ebenezer dihadirkan sebagai saksi meringankan dalam lanjutan sidang lanjutan perkara dugaan tindak pidana terorisme, dengan terdakwa Munarman.
Ia mengaku, kehadirannya dalam sidang tersebut adalah murni karena keinginannya. Dan ia memberikan kesaksian yang meringankan karena didasari hubungan pertemanan dengan Munarman.
Dalam kesaksiannya, Immanuel menyatakan, tuduhan terorisme terhadap Munarman adalah sebuah tuduhan yang menyesatkan.
Immanuel mengaku mengenal betul sosok Munarman sebelum ia ditangkap atas dugaan terorisme. Karena itu pula, ia yakin Munarman tida terlibat kasus terorisme.
2. Pernah dilaporkan Alumni 212
Meski mengaku kenal betul dengan sosok Munarman, Immanuel Ebenezer ternyata juga pernah berseberangan dengan salah satu kelompok yang dekat dengan Munarman, yakni Alumni 212.
Oleh Alumni 212, Immanuel dilaporkan atas dugaan ujaran kebencian yang ia sampaikan dalam sebuah program televisi swasta, pada 31 Januari 2019.
Menurut anggota Presidium Alumni 212, Eka Gumilar, pernyataan Immanuel dalam acara televisi tersebut sangat menohok perasaan peserta aksi 212.
Tag
Berita Terkait
-
Erick Thohir Copot Noel dari Jabatan Komut Anak Usaha BUMN, Balad Jokowi: Kami Sambut Baik
-
Dicopot Dari Komisaris PT. Mega Eltra, Ketua Jokowi Mania Immanuel Ebenezer Angkat Bicara
-
Soal Uji Coba Ujian SMP Purworejo Singgung Kasus Wadas, Kepala Dinas Pendidikan: Murni Insiden
-
Budi Karya dan Erick Thohir Bakal Hadiri Peresmian Reaktivasi Jalur Kereta Api Garut-Cibatu Kamis Besok
-
Soal Tes Uji Coba SMP Singgung Kasus Wadas, Kepala Dinas Pendidikan Purworejo: Kami Mengakui Salah
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Menuju JFSS 2026, Pemerintah dan Kadin Sepakat Ketahanan Pangan Jadi Prioritas Nasional
-
Aceh Tamiang Dapat 18 Rumah Rehabilitasi, Warga Bisa Tinggal Tenang
-
Usai di Komdigi, Massa Demo Datangi Polda Metro Jaya Minta Usut Kasus Mens Rea
-
Profil Gubernur Papua Tengah Meki Fritz Nawipa: dari Pilot ke Pemimpin Provinsi Baru
-
Catatan Kritis Gerakan Nurani Bangsa: Demokrasi Terancam, Negara Abai Lingkungan
-
Satgas Pemulihan Bencana Sumatra Gelar Rapat Perdana, Siapkan Rencana Aksi
-
Roy Suryo Kirim Pesan Menohok ke Eggi Sudjana, Pejuang atau Sudah Pecundang?
-
Saksi Ungkap Rekam Rapat Chromebook Diam-diam Karena Curiga Diarahkan ke Satu Merek
-
Banjir Jakarta Mulai Surut, BPBD Sebut Sisa Genangan di 3 RT
-
Petinggi PBNU Bantah Terima Aliran Dana Korupsi Haji Usai Diperiksa KPK