Suara.com - Ramadhan 2022 sebentar lagi berakhir, umat Islam akan merayakan hari raya Idul Fitri pada tanggal 1 Syawal. Hari itu akan ditandai dengan shalat idul fitri. Seperti apa bacaan niat sholat Idul Fitri?
Berdasarkan penjelasan islam.nu.or.id, sholat idul fitri merupakan sholat sunnah yang dianjurkan untuk dilaksanakan secara berjamaah pada 1 syawal. Agar sholat idul fitri dapat diterima oleh Allah SWT, kita harus melaksanakan shalat dengan melafalkan niat sholat idul fitri dengan khusyuk.
Bacaan Niat Sholat Idul Fitri
Berikut ini bacaan atau lafal niat sholat idul fitri, dalam bahasa latin lengkap dengan artinya.
Lafal niat sholat Idul Fitri untuk imam sholat
Ushalli sunnatan li Idil Fitri rak‘atayni mustaqbilal qiblati ad’an imman lillhi ta‘l.
Artinya:“Aku menyengaja sembahyang sunnah Idul Fitri dua rakaat dengan menghadap kiblat, tunai sebagai imam karena Allah SWT.”
Lafal niat sholat Idul Fitri untuk makmum
Ushalli sunnatan li Idil Fitri rak‘atayni mustaqbilal qiblati ad’an ma’mman lillhi ta‘l.
Baca Juga: Apa Saja Persiapan Mudik Bawa Bayi? Siapkan Barang Ini Agar Anak Nyaman di Perjalanan
Artinya:“Aku menyengaja sembahyang sunnah Idul Fitri dua rakaat dengan menghadap kiblat, tunai sebagai makmum karena Allah SWT.”
Mengenai tata cara sholat Idul Fitri, dijelaskan oleh laman islam.nu.or.id sebagai berikut:
1. Didahului dengan membaca niat sholat idul fitri
2. Melafalkan takbiratul ihram seperti melaksanakan shalat biasa
3. Membaca surat al-Fatihah dan dilanjutkan dengan membaca surat Al A'la
Berita Terkait
-
Apa Saja Persiapan Mudik Bawa Bayi? Siapkan Barang Ini Agar Anak Nyaman di Perjalanan
-
Hukum Pakai Baju Baru Lebaran, Buya Yahya: Pakai Baju Bagus Kalau Bisa Baru
-
Kemenag Sebut 1 Mei 2022 Secara Hisab Posisi Hilal Awal Syawal Masuk Kriteria Baru MABIMS
-
Kapan Hari Raya Idul Fitri 2022? Catat Jadwal Sidang Isbat Penentuan 1 Syawal 1443 Hijriah
-
Kapan Lebaran 2022? Ini Penetapan Idul Fitri 1 Syawal 1443 H Menurut Muhammadiyah, NU dan Pemerintah
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Negara Nyaris Tekor Rp60 Miliar, KPK Bongkar Skandal 'Main Mata' Petugas Pajak Jakut
-
Waspada! Tol Bandara Soetta Tergenang Pagi Ini, Lalu Lintas Macet Merayap
-
Tak Lagi Tampilkan Tersangka, KPK Diminta Seimbangkan Transparansi dan HAM
-
Tol Arah Bandara Soetta Masih Terendam, Lalin Tersendat, Cek Titik Genangan Ini
-
Usai Reses, 294 Anggota DPR Hadiri Rapat Paripurna Perdana Tahun 2026
-
11 Jam Geledah Kantor Pajak Jakut, KPK Sita Duit Valas Terkait Suap Diskon Pajak Rp60 M
-
Daftar Lengkap 19 Kajari Baru: Jaksa Agung Geser Jaksa Eks KPK ke Blitar
-
3 Museum di Jakarta Tutup Hari Ini, Pemprov Ungkap Alasannya
-
Detik-Detik Truk Mogok Tertemper KA BasoettaManggarai di Perlintasan Rawabuaya
-
Sempat Tenggelam 1 Meter, Banjir Jakarta Selatan Akhirnya Surut Total Dini Hari