Suara.com - Media sosial seolah tak kehabisan bahan berita. Baru-baru ini, ada seorang penumpang Toyota Alphard yang jadi sorotan warganet. Pria itu memaki-maki petugas polisi saat mengatur lalu lintas di Ciawi, Tasikmalaya.
Kejadian ini menjadi pembicaraan warganet setelah videonya tersebar di media sosial, salah satunya akun instagram @infobdgbaratcimahi. Mobil dengan plat nomor F 771 TOH itu termasuk dalam antrean kendaraan panjang di Ciawi.
Lelaki berbaju hitam tersebut membuka jendela dan mengeluarkan kata-kata umpatan ke petugas yang berjaga.
"Hei, hei, suruh ke sana, goblok kamu," teriaknya kepada polisi.
"Perintahnya begitu pak," jawab polisi yang diteriaki penumpang Alphard tersebut.
Reaksi sang penumpang tak berhenti di situ. Justru dia terus memaki-maki petugas yang sedang sibuk mengatur lalu lintas arus balik Lebaran 2022 yang melintasi wilayah Ciawi.
Akibat emosinya yang tak terkendali, sang penumpang mobil giliran mendapat "reaksi keras" dari warganet. Beragam umpatan mewarnai video saat pengumpang mobil Alphard itu memaki petugas polisi yang sedang bertugas.
Berikut ini deretan fakta yang terkumpul dari kejadian penumpang Alphard memaki polisi di Ciawi.
1. Pengalihan Arus
Baca Juga: Jalur Alternatif Hindari One Way Arus Balik Mudik Lebaran 2022, Bebas Macet!
Penumpang Alphard itu merasa kesal ketika ada sistem pengalihan arus yang terjadi di simpang Empat Panyusahan, Ciawi, Tasikmalaya. Kendaraan yang berada di jalur menuju Gentong dialihkan ke jalur Ciawi menuju Singaparna, Tasikmalaya.
Penumpang Alphard itu kesal lantaran ingin tetap pada jalurnya, karena melihat mobil lain diperbolehkan. Namun, petugas kepolisian tetap pada perintah untuk pengalihan arus agar perjalanan para pemudik berjalan lancar.
2. Identitas Penumpang Alphard
Identitas penumpang Alphard yang menjadi "buruan" warganet akhirnya tersebar. Beredar kabar bahwa pria tersebut bernama Periyanto.
Pria kelahiran 14 Desember 1975 tersebut merupakan seorang karyawan swasta yang tinggal di Kota Wisata West Covina, Gunung Putri, Bogor.
3. Pajak Mobil Alphard
Tag
Berita Terkait
-
Jalur Alternatif Hindari One Way Arus Balik Mudik Lebaran 2022, Bebas Macet!
-
Iseng Beli Barang Online Secara COD, Bocah ini Tolak Kiriman Kurir karena Tak Mampu Bayar
-
Ketegangan Terjadi di Penutupan Tol Grand Wisata Tambun Bekasi, Warga Protes kepada Petugas: Kamu Gak Sopan!
-
Bapak-Bapak Terciduk Santai Buang Sampah ke Sungai di Pagi Buta, Sikapnya Waktu Ditegur Jadi Sorotan
-
Kasian, Kuda Delman Kelelahan dan Terkapar di Pinggir Jalan, Warganet: Seperti Menangis
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
Ketimbang Berpolemik, Kubu Agus Diminta Terima SK Mardiono Ketum PPP: Digugat pun Bakal Sia-sia?
-
Bima Arya: PLBN Sebatik Harus Mampu Dongkrak Ekonomi Masyarakat Perbatasan
-
Jangan Lewatkan! HUT ke-80 TNI di Monas Ada Doorprize 200 Motor, Makanan Gratis dan Atraksi Militer
-
Menhan Bocorkan Isi Pertemuan Para Tokoh di Rumah Prabowo, Begini Katanya
-
Efek Revisi UU TNI? KontraS Ungkap Lonjakan Drastis Kekerasan Aparat, Papua Jadi Episentrum
-
Ajudan Ungkap Pertemuan 4 Mata Jokowi dan Prabowo di Kertanegara, Setelah Itu Pamit
-
SK Menkum Sahkan Mardiono Ketum, Muncul Seruan Rekonsiliasi: Jangan Ada Tarik-Menarik Kepentingan!
-
Jokowi Sambangi Prabowo di Kertanegara Siang Tadi Lakukan Pertemuan Hampir 2 Jam, Bahas Apa?
-
Catatan Hitam KontraS di HUT TNI: Profesionalisme Tergerus, Pelibatan di Urusan Sipil Kian Meluas!
-
SDA Jamin Jakarta Tak Berpotensi Banjir Rob pada Bulan Ini, Apa Alasannya?