Suara.com - Sebentar lagi umat Kristiani akan merayakan Kenaikan Isa Almasih yang jatuh pada 26 Mei 2022. Apakah Anda sedang mencari referensi ucapan selamat Kenaikan Isa Almasih 2022?
Momen penuh kemuliaan ini diperingati 40 hari setelah Kebangkitan Yesus Kristus. Untuk turut memeriahkannya kita dapat memberi ucapan selamat Kenaikan Isa Almasih 2022 kepada teman, keluarga atau kerabat.
Momen peringatan Kenaikan Isa Almasih dijelaskan dalam Alkitab, tepatnya berada dalam Injil Lukas. Peristiwa tersebut diawali dari pengorbanan serta kematian Yesus Kristus di atas kayu salib demi membebaskan umat manusia dari dosa dan maut.
Setelah itu Yesus dimakamkan di pemakaman baru, namun tiga hari setelah pemakamannya kubur Yesus kosong lantaran ia sudah bangkit. Kemudian Yesus menunukkan diri-Nya kepada Maria dan murid-murid-Nya. 40 hari setelah kebangkitan-Nya, ia bersama murid-Nya pergi ke bukit Zaitun. Di sana dia berjanji kepada mereka bahwa ia akan datang untuk ke dua kalinya.
Setelah mengucapkan kata-kata terakhirnya, Yesus pergi dan berpisah dengan mereka untuk berangkat ke surga. Seluruh pengikut-Nya pun bersujud dan menyembah Yesus. Mereka pulang dengan penuh suka cita mengingat kasih sayang Yesus yang begitu besar kepada umat manusia.
Sebagai umat yang mempercayainya, kamu bisa membagikan ucapan selamat kepada teman atau keluarga yang merayakan Kenaikan Isa Almasih. Ucapan selamat Kenaikan Isa Almasih tersebut bisa Anda bagikan melalui aplikasi pesan singkat, WhatsApp (WA) atau bisa Anda gunakan sebagai caption di media sosial. Seperti Instagram, Facebook, Twitter dan lain sebagainya.
15 Ucapan Selamat Kenaikan Isa Almasih
Berikut ini kami berikan rekomendasi 15 ucapan selamat Kenaikan Isa Almasih 2022 yang bisa Anda bagikan.
1. Selamat memperingari hari Kenaikan Isa Almasih. Damai sejahtera bagi seluruh umat manusia. Semoga kasih-Nya selalu menyertai kita.
Baca Juga: Kenaikan Isa Almasih 2022 Tanggal Berapa? Cek Disini
2. Selamat merayakan Kenaikan Isa Almasih 2022, semoga kasih-Nya mengiri langkah kita semua.
3. Di hari yang penuh dengan suka cita ini, Semoga Allah berkenan memberkati dan memberkahi kita semua dengan cinta dan kebahagiaan. Selamat hari Kenaikan Isa Almasih.
4. Dia yang datang dari surga dan kembali ke surga demi memberikan kita tempat yang mulia. Dia juga akan datang untuk kedua kalinya dan menjemput kita menuju surga-Nya. Semoga segala kemuliaan dan kesejahteraan selalu mengiri langlah kita di mana pun berada.
5. Selamat memperingati hari kenaikan Isa Almasih 2022, segala doa terbaik selalu tercurahkan. Semoga damai sejahtera menghampiri hidup semua manusia.
6. Selamat hari Kenaikan Isa Almasih, yakinlah segala ibadah yang kita kerjakan akan membawa berkat serta kedamaian.
7. Di tengah segala keterbatasan yang kita miliki, mari kita menghitung segala berkat yang Tuhan berikan kepada hidup kita. Selamat kenaikan Isa Almasih 2022.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Logika KPK: Staf Tak Mungkin Punya Rp4 M, Direksi Wanatiara Otak Suap Pajak?
-
KPK Aminkan Teori 'Kebocoran Negara' Prabowo, Kasus Pajak Tambang Jadi Bukti Nyata
-
Sinyal Tarif Transjakarta Naik Menguat? Anggaran Subsidi Dipangkas, Gubernur Buka Suara
-
KPK: Wajib Pajak Boleh Lawan Oknum Pemeras, Catat Satu Syarat Penting Ini
-
Kena OTT KPK, Pegawai Pajak Langsung Diberhentikan Sementara Kemenkeu
-
Antisipasi Risiko Perluasan, Tanah Ambles di Panggang Gunungkidul Segera Diuji Geolistrik
-
KPK Ungkap Akal Bulus Korupsi Pajak PT Wanatiara Persada, Negara Dibobol Rp59 M
-
5 Fakta OTT Kepala Pajak Jakut: Suap Rp6 Miliar Lenyapkan Pajak Rp59 Miliar
-
Megawati Tiba di Rakernas PDIP, Siapkan Arahan Tertutup Usai Disambut Prananda Prabowo
-
Gus Yaqut Tersangka Skandal Haji, Tambah Daftar Panjang Eks Menteri Jokowi Terjerat Korupsi