Suara.com - Banjir rob adalah pola fluktuasi muka air laut yang dipengaruhi oleh gaya tarik benda-benda angkasa, terutama oleh Bulan dan Matahari terhadap massa air laut di Bumi. Di antara daerah yang mengalami banjir rob adalah Kota Pekalongan, Kabupaten Tegal, Kabupaten Brebes, Kabupaten Pemalang, Kabupaten Demak, serta Kota Semarang. Ada cara membersihkan rumah setelah banjir rob yang perlu untuk diketahui para korban terdampak banjir.
Semarang memang menjadi daerah dengan dampak banjir rob yang paling parah. Hal ini disebabkan karena jebolnya tanggul penahan air laut di kawasan Pelabuhan Tanjung Emas. Ahli hidrologi Fakultas Geografi Universitas Gadjah Mada (UGM) M Pramono Hadi mengatakan, bahwa masalah banjir selama ini adalah kegagalan infrastruktur. Pasalnya, tidak ada standar dalam pembangunan tanggul di pesisir pantai selama ini.
Lantas, bagaimana cara membersihkan rumah setelah banjir rob? Mari simak ulasan selengkapnya di bawah ini.
Cara Membersihkan Rumah Setelah Banjir Rob
Pada intinya, membersihkan rumah setelah banjir harus dilakukan secepat mungkin. Sebab, menunda aktivitas ini hanya akan meningkatkan potensi masalah kesehatan.
Air yang menggenang akan memicu pertumbuhan jamur dan bakteri yang berbahaya bagi orang-orang yang memiliki gangguan pernapasan. Bahkan jika dalam jumlah besar, jamur dan bakteri juga akan menyebabkan masalah bagi orang sehat.
Berikut ini adalah sejumlah cara agar rumah yang sempat terendam banjir bebas dari jamur dan bakteri:
1. Cek kondisi
Sebelum memulai membersihkan rumah setelah banjir rob, cek dahulu kondisi fisik rumah. Tandai jika ada kerusakan pada dinding, pondasi, ataupun kabel listrik.
Baca Juga: Kronologi Lengkap Tanggul Jebol di Semarang hingga Banjir Rob 2 Meter
2. Keringkan rumah
Setelah itu, pastikan mengeringkan rumah sampai benar-benar kering dari air banjir. Pastikan pojok-pojok ruangan hingga di belakang, hingga bawah furnitur tidak ada lagi genangan air.
3. Gunakan cairan disinfektan
Lalu, bersihkan rumah dengan cairan desinfektan. Jika sulit untuk mendapatkannya, Anda bisa menggunakan air dan sabun.
4. Bersihkan karpet
Karpet merupakan barang yang wajib dibersihkan setelah banjir rob. Seperti lantai, gunakan cairan desinfektan untuk memastikan bahwa karpet bebas dari bakteri.
Berita Terkait
-
Kronologi Lengkap Tanggul Jebol di Semarang hingga Banjir Rob 2 Meter
-
Bacaan Doa Banjir Beserta Artinya, Bacalah Agar Mendapat Keselamatan
-
Banjir Rob Juga Terjadi di Pekalongan, Ratusan Warga Mengungsi
-
Cara Cek Banjir di Google Maps, Simak Langkahnya Agar Tidak Macet dan Terjebak Genangan Air
-
Kurangi Banjir Rob, Pakar Setop Penggunaan Air Tanah Skala Besar di Utara Jawa
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
7 Fakta Nyesek Pedagang Es Gabus Johar Baru: Dituduh Jual Spon, Kini Ngaku Dianiaya Aparat
-
Pengakuan Getir Pedagang Es Gabus Johar Baru: Dituduh Jual Spon, Kini Ngaku Dianiaya Aparat
-
Menembus Awan Tanpa Jejak: Ambisi Singapore Airlines Menata Langit Biru Masa Depan
-
Kewenangan Daerah Terbentur UU Sektoral, Gubernur Papua Selatan Minta Otsus Direvisi
-
Ribuan Buruh Mau Geruduk Istana Hari Ini, Bawa Tiga Tuntutan Mendesak
-
Mabes TNI Akui Sudah Temui Pedagang Es Sudrajat, Harap Polemik Tak Berlanjut
-
Saksi Sebut Mantan Direktur SMP Kemendikbudristek Minta Bantuan Bawahan untuk Lunasi Rumah
-
Harga Kelapa Dunia Melemah, ICC Sebut Dipengaruhi Faktor Ekonomi dan Geopolitik
-
Prakiraan Cuaca BMKG: Hujan Sangat Lebat Berpotensi Guyur Jakarta Hari Ini
-
Alarm Kesehatan: Wamenkes Soroti Lonjakan Kasus Kanker Serviks di Usia 30-an