Suara.com - Presiden Joko Widodo atau Jokowi didampingi Ibu Iriana melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara, Kamis (9/6/2022).
Kepala Negara bersama rombongan lepas landas dengan menggunakan Pesawat ATR melalui Pangkalan TNI AU Haluoleo, Kabupaten Konawe Selatan, sekitar pukul 07.40 WITA.
Setibanya di Bandara Matahora, Kabupaten Wakatobi, Jokowi dan Iriana langsung menuju Marina Togo Mowondu untuk menghadiri sekaligus membuka Pertemuan Puncak Gugus Tugas Reforma Agraria (GTRA Summit) 2022.
Setelahnya, Jokowi dan Iriana akan menuju Kampung Mola untuk menyerahkan sertifikat hak atas tanah kepada masyarakat.
Dalam kesempatan tersebut, Jokowi juga akan mengendarai motor listrik untuk menuju lokasi penyerahan sertifikat di Kampung Mola.
Usai penyerahan sertifikat, Jokowidan rombongan akan melanjutkan perjalanan menuju Pasar Pagi untuk menyerahkan bantuan sosial kepada para penerima manfaat.
Selanjutnya, Jokowi dan Iriana diagendakan untuk meresmikan sejumlah pelabuhan dan kapal motor penumpang (KMP) yang dipusatkan di Dermaga Rakyat Wanci.
Mengakhiri rangkaian kunjungan kerja di Kabupaten Wakatobi, Jokowi dan Iriana akan melakukan pelepasan tukik di Patuno Resort bersama masyarakat sekitar Kabupaten Wakatobi.
Rencananya, Jokowi dan rombongan direncanakan akan kembali ke Kabupaten Konawe Selatan, untuk kemudian melanjutkan perjalanan menuju Jakarta, dengan menggunakan Pesawat Kepresidenan Indonesia-1.
Baca Juga: Lepas Jandia Eka Putra, Eks Kiper Persipura Gerri Mandagi Dirumorkan Merapat ke PSIS Semarang
Turut mendampingi Jokowi dan Ibu Iriana dalam penerbangan menuju Kabupaten Wakatobi adalah Menteri Sekretaris Negara Pratikno, Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Siti Nurbaya, Menteri Investasi/ Kepala BKPM Bahlil Lahadalia, Kepala Sekretariat Presiden Heru Budi Hartono, Sekretaris Militer Presiden Marsda TNI M. Tonny Harjono, dan Komandan Paspampres Mayjen TNI Tri Budi Utomo.
Selain itu, turut pula Gubernur Sulawesi Tenggara Ali Mazi, Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Andi Muhammad, dan Kapolda Sulawesi Tenggara Irjen Pol. Teguh Pristiwanto.
Berita Terkait
-
The Best 5 Oto: Genesis G80 Antar Presiden RI Joko Widodo, MINI Electric di Indonesia, Honda Airblade 160 di Vietnam
-
Bantah Hubungan Presiden dan Ketum PDI P Memburuk, Hasto Kristiyanto Ungkap Momen Jokowi Gandeng Tangan Megawati
-
PSIS Semarang Lepas Kiper Jandia Eka Putra Jelang Piala Presiden 2022
-
Dukung Pengembangan Batik Khas Bogor, Wapres Berharap Produk dari Kampung Cibuluh Bisa Diekspor ke Luar Negeri
-
Heboh Kabar Jokowi dan Ibu Iriana Bagi-bagi Kaos Tiga Periode, Begini Faktanya
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
Trik Rahasia Belanja Kosmetik di 11.11, Biar Tetap Hemat dan Tetap Glowing
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
Terkini
-
Mau Perkuat Partai yang Dipimpin Prabowo, Budi Arie Bicara Soal Kapan Masuk Gerindra
-
Dasco: Gerindra Siap Tampung Gelombang Relawan Projo!
-
PLN Electric Run 2025 Siap Start Besok, Ribuan Pelari Dukung Gerakan Transisi Energi Bersih
-
Merapat ke Prabowo, Budi Arie Bicara Kemungkinan Jokowi Tak Lagi Jadi Dewan Penasihat Projo!
-
Hujan Lebat Iringi Megawati Ziarah ke Makam Bung Karno di Blitar, Begini Momennya
-
Usai Budi Arie Kasih Sinyal Gabung Gerindra, Projo Siap Lepas Wajah Jokowi dari Logo!
-
Beri Sinyal Kuat Gabung ke Gerindra, Budi Arie: Saya Satu-satunya yang Diminta Presiden
-
Cuma Hadir di Kongres Projo Lewat Video, Budi Arie Ungkap Kondisi Jokowi: Sudah Pulih, tapi...
-
Dari Blitar, Megawati Inisiasi Gagasan 'KAA Plus', Bangun Blok Baru Negara Global Selatan
-
Berenang Jelang Magrib, Remaja 16 Tahun Sudah 4 Hari Hilang usai Loncat dari Jembatan Kali Mampang