"Alhamdulillah dede nya selamat ,, deg degan banget," tutur warganet.
"Semoga Pemerintah Pusat & Daerah segera merubah jembatan kayu tersebut menjadi Jembatan Beton, demi keselamatan bersama," sambung warganet lain.
"Mungkin sekitar kali nya pake tutupan kali ya kaya jaring gitu jadi ketahan kalo ada yang jatuh karena itu kan masih kayu ..." timpal yang lainnya.
Untuk video selengkapnya dapat disaksikan di sini.
Trauma Pada Anak Bisa Diatasi dengan 10 Tips Ini
Tentu saja peristiwa yang dialami oleh ibu dan bayi di Kolaka Timur tersebut sangat traumatis, terutama untuk sang anak yang secara tiba-tiba terpisah dari ibunya dan hampir masuk ke dalam sungai.
Meski begitu, orang tua bisa melakukan beberapa cara untuk menghilangkan trauma yang dialami oleh anak, seperti dilansir dari situs Child Mind Institute.
Metode yang ditempuh bisa disesuaikan dengan tingkat keparahan trauma yang dialami serta tentu saja usia dari anak itu sendiri.
Berikut adalah beberapa metode umum yang bisa dilakukan orang tua untuk mengatasi trauma anak:
Baca Juga: Salut! Aksi Heroik Anggota TNI Selamatkan Bocah yang Terjebak di Mobil
- Buat anak merasa aman
- Orang tua diharap selalu bersikap tenang
- Usahakan tetap beraktivitas seperti biasa
- Beri pengalihan perhatian
- Orang tua diharap memberi perhatian khusus untuk anak yang trauma
- Jauhkan dari hal-hal yang berhubungan dengan penyebab trauma
- Pahami reaksi anak terhadap trauma
- Berbicara dengan anak, dan sebaiknya orang tua menghindari memarahi anak pada proses ini
- Dukung anak dan beri ia rasa nyaman
- Mengikuti terapi khusus, terutama untuk anak-anak dengan trauma yang cukup parah
Tag
Berita Terkait
-
Salut! Aksi Heroik Anggota TNI Selamatkan Bocah yang Terjebak di Mobil
-
Heboh Toyota Avanza Terseret Kencang Kereta Api hingga Tak Berdaya, 1 Orang Dikabarkan Tewas
-
Bayi Laki-laki Diduga Dibuang Orang Tuanya, Ditemukan Warga Dalam Tas Plastik
-
Tak Boleh Bawa Anak ke Tempat Kerja, Orang Tua Masukkan Balita 3 Tahun ke Dalam Tangki Air Setinggi 1,5 Meter
-
Pemobil Kijang Diduga Halangi Laju Ambulans Meski Sudah Diminta Menepi, Publik Ikut Meradang
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Bareskrim Bongkar Jaringan Judi Online Internasional, Puluhan Tersangka Ditangkap di Berbagai Kota
-
Ajang 'Pajang CV' Cari Jodoh: Fenomena Cindo Match di Mall of Indonesia
-
Hujan Deras Bikin 10 RT dan 3 Ruas Jalan di Jakarta Tergenang
-
Gus Yahya Bantah Tunjuk Kembali Gus Ipul sebagai Sekjen PBNU
-
Longsor Akibat Kecelakaan Kerja di Sumedang: Empat Pekerja Tewas
-
Polisi Tembakkan Gas Air Mata Bubarkan Tawuran di Terowongan Manggarai
-
Hujan Deras Genangi Jakarta Barat, Sejumlah Rute Transjakarta Dialihkan
-
Alasan Kesehatan, 5 Terdakwa Korupsi Pajak BPKD Aceh Barat Dialihkan Jadi Tahanan Kota
-
Mulai Berlaku 2 Januari 2026, Ini 5 Kebiasaan yang Kini Bisa Dipidana oleh KUHP Nasional
-
Misteri Satu Keluarga Tewas di Tanjung Priok, Ini 7 Fakta Terkini