Suara.com - Sholat dhuha menjadi salah satu amalan di pagi hari yang sangat dianjurkan. Melalui sholat ini, umat Muslim melakukan sedekah sendi tubuh di pagi hari. Seperti apa doa sholat dhuha?
Selain sebagai sedekah sendi tubuh, sholat dhuha juga memiliki keutamaan lain yang luar biasa, yakni sebagai pembuka pintu rezeki.
Dalam mengerjakan sholat ini ada batasan maksimal rakaat yang dikerjakan, yakni minimal 2 rakaat dan paling banyak sebanyak 12 rakaat.
"Wahai Anak Adam, jangan sekali-kali kamu malas mengerjakan empat rakaat pada awal siang (sholat duha), nanti akan Aku cukupi kebutuhanmu pada akhirnya (sore hari).” (HR. Imam Abu Daud, Imam, Ahmad, dan Imam Tirmidzi)
Bacaan Niat Sholat Dhuha
Bagi yang akan menunaikan ibadah sholat Dhuha, maka wajib membaca niatnya terlebih dulu. Adapun bacaan niat sholat Dhuha 2 dan 4 rakaat yaitu sebagai berikut;
• Niat sholat dhuha 2 rakaat
Ushalli sunnatadh dhuhaa rak'ataini lillaahi ta'aalaa
Artinya: "Aku niat salat sunnah dhuha dua rakaat, karena Allah ta'ala,"
Baca Juga: Niat Sholat Tahajud dan Bacaan Doa yang Mustajab
• Niat sholat dhuha 4 rakaat
Usholli sunnatadh dhuhaa arba'aa roka'aatin mustaqbilal qiblati adaa'an lillaahi ta'aalaa
Artinya: "Aku niat salat sunnah dhuha empat rakaat menghadap kiblat saat ini karena Allah ta'ala."
Tata Cara Sholat Dhuha
Berikut tata cara sholat dhuha untuk dilaksanakan sendiri di rumah. Jumlah rakaat sama dengan sholat sunnah lainnya, dua rakaat.
1. Membaca niat sholat dhuha
Berita Terkait
-
Bacaan Niat dan Doa Sholat Dhuha Latin Beserta Artinya
-
Ini Niat Puasa Tasua dan Asyura 2022, Kapan Puasa Muharram Dimulai?
-
Tata Cara Mandi Wajib untuk Laki-Laki dan Perempuan Beserta Niatnya
-
Doa Qunut Subuh: Bacaan Latin, Manfaat hingga Penggantinya Jika Tidak Hafal
-
Cara Sholat Tahajud yang Benar, Lengkap dengan Bacaan Doanya
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
Terkini
-
Kasatgas Tito Pastikan Layanan Kesehatan di Tiga Provinsi Pascabencana Pulih 100 Persen
-
Novel Bamukmin Ungkap 5 Candaan Salat Pandji Usai Diperiksa Polisi, Apa Saja?
-
Gantikan Arief Hidayat, Komisi III DPR Setujui Adies Kadir Jadi Calon Hakim Konstitusi
-
Eks Wamenaker Noel Ebenezer Minta Dihukum Mati, KPK Langsung Ingatkan soal Ini
-
'Saya Terima Rp 1,8 Miliar', Pengakuan Pejabat Kemnaker Soal Duit Panas Sertifikat K3
-
Alasan Damai Hari Lubis Laporkan Pengacara Roy Suryo ke Polda Metro Jaya
-
Jadi Terdakwa Korupsi, Eks Wamenaker Noel: Boro-boro Nerima, Singkatan K3 Saja Saya Tidak Tahu
-
Eks Wamenaker Noel Sebut Bandit Tengah Bidik Menkeu Purbaya
-
Mendikdasmen Abdul Mu'ti Ungkap Data: Banyak Anggota Dewan Lulusan Paket C
-
Lula Lahfah Sempat Menjerit Kesakitan Sebelum Ditemukan Tewas di Apartemennya