Suara.com - Setiap tanggal 17 Agustus, rakyat Indonesia merayakan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan RI. Perayaan tersebut diwarnai dengan banyak kegiatan seperti aneka lomba, dan tida ketinggalan upacara pengibaran bendera merah putih.
Upacara pengibaran bendera merah putih menjadi awal pelaksanan dalam rangka HUT Kemerdekaan RI yang dilanjutkan dengan melaksakan upacara yang diperingati setiap tahunnya.
Namun setelah beberapa puluh tahun merayakan HUT Kemerdekaan, rakyat Indonesia yang tersebar di beberapa wilayah selalu memiliki hal unik untuk melakukan pengibaran bendera merah putih.
Seperti yang dilakukan oleh beberapa kalangan seperti aparat, sipil serta organsasi masyarakat yang melakukan ritual pengibaran bendera merah di tempat yang tak biasanya.
1. Pengibaran bendera merah putih di dasar laut di Manokwari
Upacara bendera di bawah laut pada peringahan HUT ke-77 Kemerdekaan RI dilakukan di Kabupaten Manokwari, Papua Barat. Sebanyak 50 anggota penyelam gabungan dari TNI, Polri, Basarnas dan Komunitas Selam Manokwari membawa bendera merah putih sepanjan 77 meter ke dasar laut Pulau Raimuti, Arfai, Distrik Manokwari Selatan, Kabupaten Manokwari.
Letkol Inf Gatot Teguh Waluyo selaku Wakil Asisten Staf Operasi (Waasops) Kasdam XVIII/Kasuari mengatakan jika kegiatan tersebut dilaksanakan dalam rangka memperingati Hari Ulang tahun ke-77 Kemerdekaan Republik Indonesia.
"Pembentangan bendera merah putih sepanjang 77x4 meter di dasar laut Manokwari menunjukkan bahwa wilayah Papua Barat seutuhnya milik Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) sampai pada usia kemerdekaan ke 77 tahun 2022 ini," kata Wakil Asisten Staf Operasi (Waasops) Kasdam XVIII/Kasuari, Letkol Inf Gatot Teguh Waluyo dalam keterangan pers di Manokwari.
2. Pengibaran bendera Merah Putih di bawah laut Pahawang, Lampung
Baca Juga: Sejarah Bendera Merah Putih: Sejak Kerajaan Majapahit hingga Kini
Dalam rangka menyambut Hari Ulang tahun ke-77 Kemerdekaan RI, personel Marinir TNI AL dari Brigade Infanteri 4 Marinir/BS bersama anggota klub selam mengibarkan bendera merah putih di bawah laut Pahangan, Pesawaran, Lampung pada Rabu, 17 Agustus 2022.
Kolonel Marinir Hendro Indrato selaku Komandan Bigade Infanteri 4 mengatakan bahwa pengibaran bendera ini serentak dilakukan di beberapa daerah di Indonesia. Untuk wilayah Lampung dipusatkan di Pahawang, Pesawaran.
"Dalam pelaksanaannya, kami libatkan 50 personel gabungan, ada juga anggota klub selam Lampung. Masyarakat Pulau Pahawang, juga ikut upacara di atas permukaan laut, menggunakan kapal dan perahu karet," kata Kolonel Marinir Harry Indarto dikutip dari Lampungpro.co--jaringan Suara.com.
3. Pengibaran bendera Merah Putih di Istana Merdeka
Tim Pancasila merupakan bagian dari Tim Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibra ) Nasonal 2022 yang dipilih oleh Presiden Jokowi untuk mengibarkan bendera merah putih di Istana Merdeka.
Hari ini, Tim Pancasila Tangguh berhasil mengibarkan bendera merah putih pada Upacara Pengacra Pengibaran Detik-detik Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia pada Rabu 17 Agustus 2022.
Berita Terkait
-
Sejarah Bendera Merah Putih: Sejak Kerajaan Majapahit hingga Kini
-
Daftar 8 Komandan Upacara HUT Kemerdekaan RI di Istana Merdeka Era Presiden Jokowi
-
Komunitas Relawan Lampung Bersama TNI Polri Kibarkan Bendera Raksasa di Tebing Spagoh
-
Peringatan HUT RI, Pejabat di Kabupaten Bandung Peragaan Busana Ala Citayam Fashion Week
-
Bendera Merah Putih Tak Berkibar di Stadion Sriwedari Gara-gara Pengait Putus, Gibran Justru Beri Respon Mengharukan
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
RUU PPRT 21 Tahun Mandek, Aktivis Sindir DPR: UU Lain Kilat, Nasib PRT Dianaktirikan
-
KSPI Desak RUU PPRT Disahkan: Pekerja yang Menopang Ekonomi Justru Paling Diabaikan
-
Cegat Truk di Tol Cikampek, Polda Metro Bongkar Penyelundupan Pakaian Bekas Impor Rp 4,2 Miliar
-
Detik-detik Mencekam Pesawat Oleng Lalu Jatuh di Karawang, Begini Kondisi Seluruh Awaknya
-
Inovasi Layanan PT Infomedia Nusantara Raih Penghargaan dari Frost & Sullivan
-
PAD Naik Drastis, Gubernur Pramono Pamer Surplus APBD DKI Tembus Rp14 Triliun
-
Pramono Sebut Pengangguran Jakarta Turun 6 Persen, Beberkan Sektor Penyelamat Ibu Kota
-
Selidiki Kasus BPKH, KPK Ungkap Fasilitas Jemaah Haji Tak Sesuai dengan Biayanya
-
Ada Terdakwa Perkara Tata Kelola Minyak Mentah Pertamina Tersandung Kasus Petral, Ada Riza Chalid?
-
Skandal Korupsi Ekspor POME: Kejagung Periksa 40 Saksi, Pejabat dan Swasta Dibidik