I Dewa Ayu Firsty Meita Dewanggi yang merupakan perwakilan dari Provinsi Jawa Tengah terpilih sebagai pembawa bendera Merah Putih. Saat ini, ia menempuh pendidikan di SMA Negeri 2 Kudus.
Sementara itu, Kolonel Laut (P) Andike Sry Mutia, S. Sos, didapuk menjadi Komandan Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia.
4. Petani di Lereng Gunung Merbabu Bentangkan Bendera Merah Putih Raksasa
Puluhan warga di lereng Gunung Merbabu menjelang peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-77 Kemerdekaan Republik Indonesia mengibarkan bendera Merah Putih ukuran raksasa di area pertanian Desa Selo, Selo, Kabupaten Boyolali, Selasa (16/8/2022).
Puluhan warga yang mayoritas petani sayuran dan tembakau di Desa Selo tersebut awalnya mengarak bendera Merah Putih ukuran 7 meter kali 30 meter keliling kampung dengan menyanyikan lagu-lagu perjuangan. Setelah itu, dibentangkan di area pertanian lereng Gunung Merbabu.
5. Bendera Merah Putih Dibentangkan di Gili Ketapang
Dinas Komunikasi Informatika Statistik dan Persandian (Diskominfo) Kabupaten Probolinggo Jawa Timur ( Jatim ) membentangkan bendera Merah Putih raksasa sepanjang 30 meter di Pulau Gili Ketapang menjelang peringatan HUT RI ke-77. Kegiatan itu masih merupakan rangkaian perayaan Agustusan tahun ini.
6. Pengibaran Bendera Merah Putih 100 Meter di Jembatan Mahakam
Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara (Pemkab Kukar) melakukan pengibaran bendera merah putih sepanjang 100 meter. Pengibaran itu dilakukan di tempat yang tak biasa. Tepatnya, di tengah-tengah di Jembatan Mahakam Kukar.
Baca Juga: Sejarah Bendera Merah Putih: Sejak Kerajaan Majapahit hingga Kini
Katanya, hal itu sebagai rangkaian Gerakan Nasional pembagian 10 juta bendera dalam memperingati HUT ke-77 Kemerdekaan RI.
7. Puluhan Penyelam di Kota Makassar Kibarkan Bendera Merah Putih di Bawah Laut
Puluhan penyelam dari sejumlah organisasi di Kota Makassar mengibarkan Bendera Merah Putih di bawah laut di wilayah Perairan Supermonde, Pulau Kodingareng, Kecamatan Kepulauan Sangkarrang, Kota Makassar. Untuk menyambut Ulang Tahun ke-77 Kemerdekaan Republik Indonesia.
"Selain melakukan pengibaran Bendera Merah Putih, para penyelam juga melaksanakan transplantasi terumbu karang di lima lokasi pulau berbeda," kata Kepala Cabang Dinas Kelautan Mamminasata Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Sulawesi Selatan, Sayyid Zainal Abidin, Selasa 16 Agustus 2022.
Kontributor : Damayanti Kahyangan
Berita Terkait
-
Sejarah Bendera Merah Putih: Sejak Kerajaan Majapahit hingga Kini
-
Daftar 8 Komandan Upacara HUT Kemerdekaan RI di Istana Merdeka Era Presiden Jokowi
-
Komunitas Relawan Lampung Bersama TNI Polri Kibarkan Bendera Raksasa di Tebing Spagoh
-
Peringatan HUT RI, Pejabat di Kabupaten Bandung Peragaan Busana Ala Citayam Fashion Week
-
Bendera Merah Putih Tak Berkibar di Stadion Sriwedari Gara-gara Pengait Putus, Gibran Justru Beri Respon Mengharukan
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Selidiki Kasus BPKH, KPK Ungkap Fasilitas Jemaah Haji Tak Sesuai dengan Biayanya
-
Ada Terdakwa Perkara Tata Kelola Minyak Mentah Pertamina Tersandung Kasus Petral, Ada Riza Chalid?
-
Skandal Korupsi Ekspor POME: Kejagung Periksa 40 Saksi, Pejabat dan Swasta Dibidik
-
Polisi Ungkap Alasan Roy Suryo Cs Dicekal: Bukan karena Risiko Kabur, Tapi...
-
Misteri Diare Massal Hostel Canggu: 6 Turis Asing Tumbang, 1 Tewas Mengenaskan
-
Lapor ke Mana Pun Tak Direspons, Kisah Wanita Korban Eksibisionisme yang Ditolong Damkar Benhil
-
Brasil Minta Duit Miliaran Dolar Buat Jaga Hutan, tapi Izin Tambang Jalan Terus
-
Korupsi Tax Amnesty: Kejagung Sebut Periksa Sejumlah Nama Sebelum Pencekalan, Termasuk Bos Djarum?
-
Anggaran Bantuan Hukum Warga Miskin di Jember Mengalami Penurunan
-
Detik-detik Tembok Sekolah di Palmerah Roboh: Udah Goyah, Lari Selamatkan Diri dari Api