Melanie kemudian juga menyertakan nasib perempuan lain seperti Angelina Sondakh dan Baiq Nuril yang harus dipenjara meskipun memiliki tugas untuk merawat seorang anak bayi seperti Putri Candrawathi.
Sontak, Melanie mengakhiri luapan curhatnya dengan menyebut Kak Seto dan menandai akunnya.
"BTW dulu kak @kaksetosahabatanak dimana?" kata Melanie Subono.
3. Eks pengacara Bharada E beri komentar pedas
Mantan pengacara Bharada E, Deolipa Yumara juga mengkritik habis-habisan langkah Kak Seto itu. Pengacara yang kondang gegara gayanya yang nyentrik itu sampai bilang bahwa lebih baik anak Sambo dirawat oleh keluarganya saat ia dan istri dibui.
"Kalau bapaknya penjahat ya biarin aja biar diurus keluarganya kan masih ada keluarganya," kata Deolipa dalam video yang diunggah akun Instagram @insta_julid.
Tak tanggung-tanggung, Deolipa mencurigai Kak Seto dapat bayaran untuk melindungi anak Sambo. Ia juga menantang kak Seto bertemu dengannya jika memang tak dibayar.
"Pasti ada sesuatu nih, saya yakin dibayar. Kalau enggak, datang ke saya ngobrol," tantangnya.
4. Warganet tanyakan absennya Kak Seto pada anak-anak kurang beruntung
Tak hanya tokoh publik, masyarakat awam juga memberi sentilan kepada Kak Seto lantaran dinilai absen dalam melindungi nasib anak-anak yang kurang beruntung.
Salah satunya yakni seorang anakr bernama Aljami menjadi perbincangan publik dan media sosial usai sosok dirinya menjual televisi hasil memenangkan sebuah lomba 17 Agustus.
Baca Juga: Kubu Rizieq Sebut Skenario Ferdy Sambo Terinspirasi KM 50: Gagal karena Tidak Ada Unsur Politik
Warganet langsung berbondong-bondong berkomentar di berbagai unggahan tentang anak itu dan mempertanyakan di mana kehadiran Kak Seto.
Salah seorang warganet bahkan sampai menyindir bahwa Aljami yang seharusnya mendapat perlindungan dari sosok ketua LPAI, bukan anak Sambo.
“Kak Seto nih yang harusnya perlu Anda perhatikan dengan sebaik-baiknya,” tulis salah seorang warganet.
“Halo Kak Seto ini nih yang perlu diperhatikan rakyat kecil kek kami, anak-anak yang kurang beruntung yang perlu dikasih perhatian lebih," timpal lainnya.
“Kak SETO mana ini? Harus nya ini yang dilindungi,” sahut warganet turut mencari kehadiran Kak Seto.
Kontributor : Armand Ilham
Tag
Berita Terkait
-
Kubu Rizieq Sebut Skenario Ferdy Sambo Terinspirasi KM 50: Gagal karena Tidak Ada Unsur Politik
-
Kak Seto Diminta Buka Suara untuk Siswa SD Korban Selamat Kecelakaan Maut Bekasi
-
Viral Sopir Lukis Brigadir J Korban Kekejaman sang Atasan di Truk, Netizen Salut: Indonesia Mengenangmu
-
Viral Pesan yang Diduga Bharada E: Perintah Penyiksaan Brigadir J untuk Bungkam Kasus Mafia
-
Viral! Bharada E Buka-bukaan, Merasa Terancam dan Minta Dikawal Media, Sebut Brigadir J Disiksa dan Memohon Segera Dibunuh
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Detik-Detik Siswa Pahoa Jatuh dari Lantai 8 Terekam CCTV: Polisi Temukan Petunjuk?
-
Puan Maharani Buka Suara soal Putusan MKD Terkait Anggota DPR Nonaktif: Hormati dan Tindak Lanjuti
-
Spanduk Raksasa Hiasi Gedung DPR, Massa Tuntut UU Ketenagakerjaan Pro Buruh
-
Jujur Kembalikan Ponsel Temuan, 6 Siswa SD Dapat Pin Khusus dari Kapolda Metro Jaya
-
Fakta Dandi Si Polisi Gadungan: Doyan Narkoba, 4 Kali Beraksi di Penjaringan, Korban Terakhir Ojol
-
RUU Perampasan Aset Belum Juga Dibahas, Begini Jawaban Puan Maharani
-
Ayah Prada Lucky Dilaporkan ke Denpom, Diduga Langgar Disiplin Militer Gegara Hal Ini
-
Prabowo Tegas Bantah Dikendalikan Jokowi: Aku Hopeng Sama Beliau, Bukan Takut!
-
Pamer KTA Palsu Dalih Tangkap Orang di Kalijodo, Polisi Abal-abal Gondol HP hingga Motor Abang Ojol
-
KPK Sita Aset Satori: Dari Ambulans hingga Kursi Roda Diduga Dibeli Pakai Uang Haram