Suara.com - Polda Metro Jaya menetapkan lima anggota polri sebagai tersangka kasus narkoba. Salah satu tersangkanya adalah Irjen Teddy Minahasa yang baru saja beberapa hari menjabat sebagai Kapolda Jawa Timur.
Selain Teddy Minahasa dan empat anggota lainnya yang berada dalam satu jaringan, ada beberapa anggota polisi lain yang juga diciduk karena terlibat kasus narkoba. Berikut daftar anggota polisi terlibat narkoba selain Irjen Teddy Minahasa.
1. Irjen Teddy Minahasa, Kapolda Jawa Timur
Bermula dari kerja Satuan Narkotika Polres Bukit Tinggi yang menangkap pengedar narkoba dengan barang bukti berupa sabu seberat 5 kilogram pada 13 Mei 2022. Teddy mengetahui bahwa barang bukti disimpan oleh anggota dan diganti dengan tawas.
2. AKBP Dody Prawiranegara, Kepala Bagian Pengadaan Biro Logistik (Kabagda Rolog) Sumatera Barat
Sosok yang pernah menjabat sebagai Kapolres Bukit Tinggi Polda Sumbar ini memperjualbelikan barang bukti seberat 5 kilogram tersebut di atas. Aksi jual beli ini bahkan diperintahkan oleh Teddy.
Dody diperintah untuk menjual barang bukti berupa sabu tersebut kepada seorang bandar yang dikenalnya sebelumnya bernama Linda. Linda tidak dapat membeli semuanya. Hanya bisa membeli dua kg dengan nilai Rp 300 juta atau 241.000 SGD. Sementara tiga kilogram sabu yang belum terjual, disimpan di rumah Dody.
3. Kompol Kasranto, Kapolsek Kali Baru Tanjung Priok
Kompol Kasranto menjadi pihak yang membeli kembali barang tersebut dari Linda. Setelah itu, barang didistribusikan kembali ke dua orang anggota polisi, yaitu Janto Situmorang dan Achmad Darwawan.
Baca Juga: Hendardi: Kasus Teddy Minahasa, Akselerasi Reformasi Polri Mutlak Diperlukan
4. Aiptu Janto Situmorang, Satres Narkoba Polres Metro Jakarta Barat
Menjual narkoba dari tangan Kasranto kepada pengedar di Indonesia yang kemudian tertangkap oleh Satuan Narkotika Polres Bukit Tinggi.
5. Aipda Achmad Darwawan selaku personel di Polsek Kalibaru
Menjual narkoba dari tangan Kasranto kepada pengedar di Indonesia yang kemudian tertangkap oleh Satuan Narkotika Polres Bukit Tinggi.
Kasus di atas bukanlah pertama kalinya terjadi ada anggota polisi terlibat narkoba. Sebelumnya, sudah pernah ada anggota polisi yang terlibat, berikut daftar anggota polisi terlibat narkoba dan ditangkap di tahun 2021.
1. Komisaris Polisi Yuni Purwanti Kusuma Dewi
Berita Terkait
-
Hendardi: Kasus Teddy Minahasa, Akselerasi Reformasi Polri Mutlak Diperlukan
-
Ini Profil Toni Harmanto Kapolda Jatim Baru Pengganti Teddy Minahasa
-
Analis Bahas Perang Bintang dalam Perkara Teddy Minahasa
-
Kompolnas Soal Kasus Irjen Teddy Minahasa: Yang Bersangkutan Tak Berpikir Akan Terbongkar
-
Empat Petinggi Polisi Jadi Tersangka Kasus Narkoba Irjen Teddy Minahasa
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Pahitnya Niat Baik: Guru Dipecat Karena Kumpulkan Rp20 Ribu untuk Gaji Honorer
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
Terkini
-
KemenPPPA: Perilaku Gus Elham Bisa Masuk Kategori Pidana Kekerasan Terhadap Anak
-
Kepala BGN: Program MBG Penyumbang Terbesar Keracunan Pangan Nasional
-
Rasa dan Kualitas Makanan Jadi Keluhan Utama Anak soal Program Makan Bergizi Gratis
-
Jejak Kudeta Gagal Yoon Suk Yeol Terungkap, Kepala Inteljen Korea Selatan Ditangkap!
-
Adik JK Minta Pemeriksaan Kasus Korupsi Rp1,35 Triliun PLTU Kalbar Ditunda, Kenapa?
-
Anak-anak Nilai Program Makan Bergizi Gratis Bikin Hemat Uang Jajan
-
PSI Kritik Pemprov DKI Hanya Ringankan Pajak BPHTB: Harusnya Sekalian Gratis...
-
Refly Harun Pasang Badan Selamatkan Roy Suryo Cs: Kasus Ijazah Jokowi Tak Layak Diproses!
-
Komisi I DPR Usul Indonesia Tiru Kebijakan China, Influencer Harus Punya Sertifikat Profesi
-
PBNU dan Wamenag Bersuara Keras: Perilaku Gus Elham Nodai Dakwah, Tak Pantas Ditiru!