Suara.com - Gelaran Joyland Festival 2022 Bareng BNI berhasil menghibur pengunjung di akhir pekan minggu pertama November 2022. Festival musik dengan berbagai activity seru berhasil membuat semangat baru bagi para pengunjung dalam menghadapi tren pemulihan ekonomi akhir tahun ini.
Adapun total 356 pertunjukan di acara tersebut yang dihadiri sekitar 15.000 peserta dari 34 kota di seluruh dunia. Jumlah peserta meningkat dari tahun 2019 yang hanya 10.000 orang, dan tahun ini targetnya bisa mencapai 30.000 orang.
PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. atau BNI ikut ambil bagian dalam acara yang digelar tiga hari tersebut. Joyland Festival 2022 juga sempat digelar dua kali di Bali, yaitu pada Maret dan Oktober, untuk turut memeriahkan Presidensi G20 dengan Indonesia sebagai tuan rumah. BNI menaruh harapan optimistis pada industri kreatif untuk memberikan semangat kebangkitan melalui event-event musik di Indonesia.
BNI juga menghadirkan TapCash edisi Joyland Festival 2022. Pengunjung bisa membeli kartu TapCash seharga Rp 100.000 dengan nominal saldo Rp 65.000 dan bonus kupon tebus murah, misalnya makanan/minuman hanya dibanderol Rp 7.600.
Ada juga makanan dan minuman dengan harga diskon 50%, face painting dan photo booth seharga Rp 1.946. Selain itu, kalian juga bisa melakukan aktivasi BNI mobile banking dan mendapatkan voucher belanja MAP senilai Rp 50.000. Disediakan juga pembukaan tabungan Digital Opening Account dengan hadiah menarik, paper plane toss gratis dan banyak hadiah menarik lainnya.
Beberapa artis yang tampil di hari pertama, antara lain Years & Years, Koil, Project Pop, Afgan, Moonchild, Cornelius, HIVI!, Monita Tahalea, Kiefer, Seringai, The Adams dan Lily Paid (Music Stage), ALI, Reruntuh, Zigi Zaga, dan Salon RNB
Ada pula Shrooms Garden Comedy yang menampilkan Popon Kerok, Arif Alfiansyah, Bonar Manalu, dan Indra Jegel.
Di bagian Cinerillaz Cinema ada film My Clouded Mind, Telur, Jemari yang Menari di Atas Luka-luka, Obrolan, Meja Makan, dan Piring Ketiga, dan Sunyi.
Ada juga White Peacock Workshop Face Painting, Art Journaling, Big Loom Weaving, Endah N Rhesa, Acrylic Painting for Kids and Adults, dan Tarot Reading.
Baca Juga: Perluas Kerjasama, BNI Bangun Sinergi Bersama Bank Kalsel, Bank Kaltimtara, dan Bank Kalbar
Artis yang tampil di hari kedua antara lain, GRRRL GANG, Kunto Aji, Secret Number, JKT 48, Mild High Club, dan Thundercat.
Dari sesi Plainsong Live Stage Music Stage ada Sajama Cut, Sivia, Scaller, Sales, dan Tulus. Ada juga Lily Paid Music Stage yang diisi oleh Crayola Eyes, Batavia Collective, Skandal, dan Perunggu.
Di sesi Shrooms Garden Comedy Rere Rassofyan, Barry Williem, Bintang Bete, dan GE Pamungkas.
Untuk sesi Cinerillaz Cinema ada film seperti Cake Day & Robot Mom, Dini Hari, Datang Bulan, dan A Daughter’s Lullaby
Ada juga White Peacock Workshop Face Painting, Pottery Class, Big Loom Weaving, DIY Colorful Beads Project, Whiteboard Journal Talkshow, Lipcycle Totebag, dan FRALI.
Sementara di hari terkahir, Joyland Stage Main Music Stage diisi oleh Dialog Dini Hari, White Shoes & The Couples Company, Isyana Sarasvati, Phum Viphurit, Prep, dan Tennis
Berita Terkait
-
BNI Dukung Garuda Indonesia Travel Fair 2022 Serentak di 3 Kota
-
Gandeng BNI Garuda Gelar GATF 2022 Serentak di 3 Kota Besar
-
Dukung G20, BNI Siapkan Digital Chanel dan SPKLU Crea Nusa Dua
-
BNI dan Emirates Gelar Travel Fair Bertabur Promo
-
Pertama Kali, BNI dan Emirates Gelar Pameran Perjalanan Bertabur Program Promo
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapa yang Meminta Iman Rachman Mundur dari Dirut BEI?
-
Skandal Sepak Bola China: Eks Everton dan 72 Pemain Dijatuhi Sanksi Seumur Hidup
-
Iman Rachman Mundur, Penggantinya Sedang Dalam Proses Persetujuan OJK
-
Purbaya: Mundurnya Dirut BEI Sentimen Positif, Saatnya Investor 'Serok' Saham
-
5 Fakta Menarik Cheveyo Balentien: Pemain Jawa-Kalimantan yang Cetak Gol untuk AC Milan
Terkini
-
Tegur Pengendara Merokok, Aldi Jadi Korban Pemukulan dan Desak Pelaku Segera Diproses Hukum
-
Yaqut Diperiksa KPK, Gus Yahya: Semua Tahu Dia Adik Saya, Silakan Diproses!
-
LPSK Ingatkan Bahaya Child Grooming yang Kerap Tak Disadari Lingkungan Sekitar Anak
-
Kemensos Kirim Ribuan Paket Bantuan Korban Banjir Subang
-
Tegas! 13 Calon Petugas Haji Dipulangkan Saat Diklat karena Indisipliner dan Manipulasi Data
-
Rocky Gerung Bongkar Demokrasi Penuh Pencitraan, Singgung Kultus Individu dan Dinasti
-
Polisi Setop Penyelidikan Kasus Guru di Tangsel, Dugaan Kekerasan Psikis Tak Terbukti!
-
Film Lisa BLACKPINK Kantongi Izin Mabes Polri, Syuting Lintas Wilayah hingga Maret
-
Trump Turunkan Prioritas Energi Bersih: Apakah Proyek CCS Indonesia Terpengaruh?
-
Kunjungi Korban Banjir Pemalang, Wamensos Agus Jabo Ingatkan: Potensi Bencana Hingga April